• Transformasi Asia Barat, 6 Agustus 2022

    Transformasi Asia Barat, 6 Agustus 2022

    Aug 06, 2022 17:12

    Perkembangan di negara-negara Asia Barat selama sepekan lalu diwarnai sejumlah isu penting seperti rezim Zionis menjatuhkan 16 ton bahan peledak ke Jalur Gaza.

  • Iran Aktualita, 23 Juli 2022

    Iran Aktualita, 23 Juli 2022

    Jul 23, 2022 15:32

    Sejumlah peristiwa menarik di berbagai bidang terjadi sepanjang sepekan terakhir di Republik Islam Iran, di antaranya adalah kunjungan Presiden Turki ke Tehran.

  • KTT Tehran Menekankan Penggunaan Diplomasi dalam Isu-Isu Regional

    KTT Tehran Menekankan Penggunaan Diplomasi dalam Isu-Isu Regional

    Jul 21, 2022 10:13

    Putaran ketujuh konferensi tingkat tinggi Proses Astana diselenggarakan hari Selasa (19/07/2022) di Tehran dengan kehadiran Presiden Rusia Vladimir Putin, Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan dan Presiden Iran Sayid Ebrahim Raisi.

  • Rahbar: AS Harus Diusir dari Timur Furat di Suriah

    Rahbar: AS Harus Diusir dari Timur Furat di Suriah

    Jul 21, 2022 00:25

    Rahbar atau Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran, Ayatullah al-Udzma Sayid Ali Khamenei di pertemuan dengan Presiden Rusia, Vladimir Putin bersama rombongan menyebut isu Suriah sangat penting.

  • KTT Ketujuh Tiga Kepala Negara Penjamin Proses Astana

    KTT Ketujuh Tiga Kepala Negara Penjamin Proses Astana

    Jul 20, 2022 21:49

    Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Ketujuh Tiga Kepala Negara Penjamin Proses Astana berlangsung pada Selasa malam, 19 Juli 2022 di Aula Pertemuan Kepala Negara di Tehran, ibu kota Republik Islam Iran.

  • Kunjungan Presiden Rusia ke Iran dan Agenda Lawatannya

    Kunjungan Presiden Rusia ke Iran dan Agenda Lawatannya

    Jul 20, 2022 21:18

    Presiden Rusia Vladimir Putin bersama delegasi tingkat tinggi tiba di Tehran, ibu kota Republik Islam Iran pada hari Selasa, 19 Juli 2022 dan disambut menteri perminyakan negara ini.

  • Raisi: Kehadiran AS di Suriah dengan Alasan Apa pun tak dapat Dibenarkan

    Raisi: Kehadiran AS di Suriah dengan Alasan Apa pun tak dapat Dibenarkan

    Jul 20, 2022 11:22

    Presiden Republik Islam Iran, Sayid Ebrahim Raisi mengatakan, kehadiran AS di timur Furat dengan alasan apa pun tidak dapat dibenarkan, dan mereka harus keluar dari kawasan ini, serta seluruh wilayah Suriah harus berada di bawah kedaulatan pemerintah yang sah.

  • Putin: Pertemuan di Tehran Konstruktif

    Putin: Pertemuan di Tehran Konstruktif

    Jul 20, 2022 11:21

    Presiden Rusia, Vladimir Putin menilai sangat bermanfaat pertemuan para pemimpin negara penjamin perundingan Astana untuk membantu menyelesaikan krisis Suriah. Ia mengatakan, pertemuan ini sangat konstruktif.