-
Bagaimana Ibu Mendukung Anak Perempuannya Saat Mereka Tumbuh?
May 11, 2025 12:08Masa remaja merupakan masa perubahan fisik, emosional, dan sosial bagi anak perempuan yang menjadi tantangan tersendiri, terutama bagi orang tuanya. Pada tahap ini, dukungan emosional dari ibu, sebagai orang terdekat dalam kehidupan anak perempuan sangatlah penting.
-
Peneliti Agama: Al-Qur'an Hadir untuk Membentuk Gaya Hidup Kita, Jangan Hanya Puas dengan Membacanya
May 02, 2025 17:17Pars Today - Hujjatul Islam Mohammad Ali Mahdavi-Rad, pakar Al-Qur'an kontemporer dan dosen di Departemen Al-Qur'an dan Hadits di Fakultas Teologi, Universitas Tehran, baru-baru ini membahas peran Al-Qur'an dalam kehidupan kontemporer dan patologi pandangan yang dangkal terhadap kitab suci umat Islam dalam sebuah wawancara.
-
Mengapa Islam Melarang Menggunjing?
Apr 26, 2025 11:11Mengunjing atau Ghibah adalah membicarakan atau menyampaikan perkataan seseorang kepada orang lain dengan tujuan mengganggu hubungan persahabatan mereka.
-
Shalat sebagai Sayap Menuju Kesempurnaan
Apr 20, 2025 12:35Ayatullah Reshad menyinggung kedudukan penting shalat dalam Islam, dengan mengatakan,"Shalat dalam sistem agama Islam memiliki tujuan transenden dan hikmah mendalam yang terwujud dalam gaya hidup Islami".
-
Bagaimana Islam Memandang Hak Alam dan Hewan?
Apr 07, 2025 14:06-Al-Quran, dengan pandangannya yang khusus dan penuh hormat terhadap nikmat alam milik Allah, telah memberikan nasihat kepada manusia tentang bagaimana memperlakukan alam.
-
Katz ke Al Julani: Jangan Biarkan Pasukan Anti-Israel Masuk Suriah!
Apr 03, 2025 21:24Pars Today – Menteri Perang Rezim Zionis, mengatakan, Israel, tidak akan membiarkan Suriah, menjadi ancaman bagi masyarakat dan kepentingan keamanan Zionis.
-
Sahabatmu adalah Orang yang Mencegahmu dari Dosa
Apr 03, 2025 13:00Setiap orang dipengaruhi oleh teman-temannya, dan sebagian besar nasib seseorang ditentukan oleh teman-temannya.
-
Apa Ciri-Ciri Orang yang Bertaubat?
Mar 26, 2025 15:37Taubat dalam Islam merupakan cara untuk membersihkan diri dari dosa, mengubah arah hidup, dan memperkuat hubungan seseorang dengan Tuhan.
-
“Bermusyawarah adalah Sumber Hidayah”; 9 Ucapan Bermanfaat dari Imam Ali
Mar 25, 2025 13:04Pars Today - Imam Ali bin Abi Thalib as adalah orang pertama yang beriman kepada Nabi Muhammad Saw dan secara khusus diberi gelar Amir Al-Mukminin oleh Nabi.
-
Seluruh Agama Ilahi Berikan Kabar Gembira Kemunculan Juru Selamat & Keadilan Global
Mar 17, 2025 17:14Parstoday – Imam Jumat kota Zahedan, Provinsi Sistan va Baluchestan, Iran, menjelaskan tentang posisi dan urgensitas kemunculan Imam Mahdi.