Pars Today
Vaksin Corona buatan perusahaan Iran, Shifa Pharmed Industrial Group, COVIran Barekat, tidak lama lagi akan mulai diekspor ke Venezuela.
Dalam list terbaru vaksin-vaksin COVID-19 yang masuk proses evaluasi Organisasi Kesehatan Dunia, WHO, vaksin Corona Iran, COVIran Barekat menjadi salah satu vaksin yang masuk proses ini.
Kementerian Kesehatan Republik Islam Iran mengumumkan bahwa 24 orang meninggal dunia akibat Virus Corona di negara ini selama 24 jam terakhir.
Studi dan uji klinis Fase I dan II Vaksin Virus Corona, COVIran Barekat untuk kelompok usia 12-18 tahun telah dimulai pada hari Selasa, 23 November 2021.
Kementerian Kesehatan Republik Islam Iran terus menggalakkan vaksinasi untuk mencegah penyebaran Virus Corona yang telah menelan banyak korban di negara ini.
Juru bicara Badan Pengawas Obat dan Makanan Iran mengatakan, 409.987 dosis vaksin Covid-19 buatan dalam negeri, COVIran Barekat, sudah disuntikan.
Kekeringan, kekurangan pasokan air, dan suhu panas ekstrem yang melanda Provinsi Khuzestan, barat daya Iran, telah menciptakan banyak masalah bagi masyarakat setempat.
Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran atau Rahbar, Ayatullah Sayid Ali Khamenei, hari ini, Jumat (23/7/2021) menerima suntikan dosis kedua vaksin Corona buatan Iran, COVIran Barakat.
Indonesia dan Iran sepakat memperkuat kerja sama di berbagai bidang usaha, seperti sektor kesehatan. Kedua negara akan menjajaki kerja sama pengembangan dan produksi vaksin, di mana Iran dinilai berhasil memproduksi vaksin Covid-19 buatan dalam negeri.
Uji sampel darah terhadap penerima vaksin COVIran Barekat buatan Iran menunjukkan bahwa vaksin ini efektif melawan virus Corona varian Afrika Selatan.