-
Iran salah Satu Negara Terdepan di dunia dalam bidang Sel Punca
Jan 07, 2026 19:03Pars Today – Iran, dengan menyimpan ratusan ribu sampel sel punca dan menerapkan terapi-terapi modern, telah menjadi salah satu negara terdepan di dunia dalam bidang ini.
-
Kapitalisme dan Kaitannya dengan Ekspansionisme serta Dominasi
Jan 07, 2026 13:23Kapitalisme tidak hanya menentukan cara produksi dan distribusi barang serta jasa, tetapi juga meninggalkan dampak yang mendalam dalam ranah politik, budaya, dan sosial.
-
Afrika, Mesin Baru Pertumbuhan Ekonomi Global
Jan 06, 2026 22:34Pars Today - Benua Afrika akan menyumbang pangsa terbesar dari ekonomi yang tumbuh pesat tahun ini.
-
Berapakah Saham Iran dalam Produksi Ilmiah Dunia?
Jan 06, 2026 17:39Pars Today – Iran saat ini merupakan salah satu aktor penting dalam bidang produksi ilmu pengetahuan dunia.
-
Dubes Rusia di Tehran: Ukraina Alasan Eropa untuk Memusuhi Iran
Jan 06, 2026 17:13Parstoday – Duta Besar Rusia di Iran mengatakan bahwa hubungan Tehran dan Moskow dalam beberapa tahun terakhir telah meningkat ke tingkat yang belum pernah terjadi sebelumnya, dan perjanjian kemitraan komprehensif strategis telah menyediakan landasan yang kuat bagi kerja sama berkelanjutan ini.
-
Analis Dunia Arab: Serangan Trump terhadap Venezuela Mahal dan Berbahaya
Jan 05, 2026 10:36Pars Today - Seorang analis terkemuka dunia Arab menggambarkan tindakan Presiden AS terhadap Venezuela sebagai perilaku yang mahal dan berbahaya yang dapat membawa Washington ke dalam krisis jangka panjang di wilayah di luar Amerika Latin.
-
Pelatih Timnas Iran Dinominasikan untuk Penghargaan Pelatih Futsal Terbaik Dunia
Jan 05, 2026 10:01Pars Today - Vahid Shamsaei, pelatih tim nasional futsal Iran dinominasikan untuk Pelatih Terbaik Dunia tahun ini untuk tahun keempat berturut-turut.
-
Tiongkok: AS Ancaman bagi Tatanan Global
Jan 04, 2026 21:10Pars Today – Tiongkok dalam sebuah sikap terang-terangan dan jelas, menyebut Amerika Serikat sebagai ancaman nyata bagi sistem internasional.
-
Peringatan Rubio Kepada Dunia Mengonfirmasikan Sifat Agresif AS
Jan 04, 2026 16:30Pars Today – Menteri Luar Negeri Amerika Serikat Marco Rubio telah memperingatkan negara-negara lain di dunia setelah serangan AS terhadap Venezuela.
-
Dari Bermain Bola Salju di Sanandaj, Iran hingga Kemacetan Lalu Lintas di London
Jan 04, 2026 16:19Sepuluh peristiwa penting di media dunia diceritakan dalam narasi gambar.