-
Dari Pertemuan Trump dan Zelensky di Vatikan Hingga Pembunuhan Pejabat Militer Rusia oleh Ukraina
Nov 30, -0001 03:54Rusia menuduh Ukraina bertanggung jawab atas pembunuhan seorang pejabat tinggi militer, dan menyatakan bahwa tindakan ini sekali lagi menunjukkan sifat asli Kyiv.
-
Ekonomi Iran: Nilai Perdagangan dengan Thailand Naik, Komisi Ekonomi Iran-Rusia Digelar
Apr 26, 2025 22:02Pars Today – Duta Besar Thailand untuk Iran, mengabarkan peningkatan nilai perdagangan dua negara di tahun 2024. Menurutnya Iran, negara besar, dan dapat menjadi gerbang masuk Thailand ke pasar Asia Barat dan Asia Tengah.
-
Kontroversi Pertemuan Trump dan Zelensky di Vatikan
Apr 26, 2025 18:35Pars Today – Pejabat tinggi Amerika Serikat, dan Ukraina, melakukan pertemuan khusus di sela-sela acara pemakaman Paus Fransiskus, di Vatikan.
-
Upaya Israel Belokkan Diplomasi dan Pelarangan Masuknya 21 Anggota Parlemen Inggris ke Rusia
Apr 24, 2025 18:20Parstoday – Menteri Luar Negeri Republik Islam Iran Sayid Abbas Araghchi mengatakan bahwa upaya rezim Zionis Israel dan beberapa kelompok Kepentingan Khusus untuk membelokkan, menyimpangkan dan menggagalkan diplomasi jelas bagi semua orang.
-
Mengapa Rusia Menilai Posisi Iran dalam Negosiasi Jelas, Tapi AS Tidak?
Apr 23, 2025 16:07Mikhail Ulyanov, Wakil Tetap Rusia untuk organisasi internasional yang berpusat di Wina mengatakan bahwa posisi Amerika Serikat dalam perundingan nuklir dengan Republik Islam Iran tidak jelas.
-
Putin Teken Traktat Kemitraan Strategis Komprehensif Iran-Rusia
Apr 22, 2025 18:41Pars Today – Presiden Rusia, menandatangani Traktat Kemitraan Strategis Komprehensif dengan Republik Islam Iran, yang telah disahkan Duma, dan Dewan Federasi Rusia.
-
Rusia: Kami Tidak akan Meninggalkan Mitra demi Amerika
Apr 22, 2025 13:28Kementerian Luar Negeri Rusia mengatakan tidak akan meninggalkan mitra lain demi Amerika Serikat.
-
Analis AS: Bagi Trump, Berbisnis dengan Rusia Lebih Penting dari Ukraina
Apr 21, 2025 18:41Pars Today – Profesor Universitas John Hopkins, Amerika Serikat, tidak menganggap kesepakatan tambang antara Ukraina dan AS, dapat memberikan jaminan keamanan bagi Kiev, dalam menghadapi Rusia.
-
Uni Eropa Berupaya Tebar Pengaruh di Asia Tengah dan Bersaing dengan Cina dan Rusia
Apr 21, 2025 13:10Parstoday- Uni Eropa meluncurkan inisiatif ambisius untuk memperkuat kerja sama dengan negara-negara Asia Tengah, yang telah lama memiliki hubungan militer, ekonomi, dan politik yang erat dengan Cina dan Rusia.
-
Penyerahan Wilayah Ukraina ke Rusia, Game Baru AS dengan Slogan Perdamaian
Apr 20, 2025 14:29Rencana akhir kepala negosiator AS mengenai Ukraina termasuk menyerahkan sejumlah besar wilayah kepada Rusia dan tidak memberikan jaminan keamanan kepada Kyiv, akan sulit dicerna oleh Ukraina.