• Imam Khomeini dan Transformasi Pemerintahan

    Imam Khomeini dan Transformasi Pemerintahan

    Jun 03, 2024 16:23

    Para filsuf politik kuno Barat percaya bahwa “siapa yang harus memerintah” itu penting. Mereka membuat daftar berbagai keutamaan bagi penguasa dan percaya bahwa meskipun ada keutamaan ini pada penguasa, rakyat akan mencapai utopia melalui proses manusiawi. Tentu saja, teori ini tidak pernah diwujudkan dalam praktik, dan pemerintahan seperti itu tidak pernah didirikan di Barat.

  • Imam Khomeini: Kita Harus Memperhatikan Masyarakat Miskin

    Imam Khomeini: Kita Harus Memperhatikan Masyarakat Miskin

    Jun 03, 2024 15:30

    Dalam pandangan Imam Khomeini, memperhatikan hak-hak masyarakat kelas bawah berarti memperhatikan hak-hak Allah. Menurut Imam, Islam telah mengatakan bahwa kita harus memperhatikan orang miskin.