Video Subtitle Indonesia
-
Dokter Asing Memasuki Gaza untuk Membantu Operasi
Jan 03, 2024 15:05Seorang dokter Inggris asal Palestina mengatakan tim medis di Jalur Gaza sudah kelelahan menangani pasien dalam jumlah besar.
-
Perayaan Tahun Baru 2024 di Seluruh Dunia
Jan 03, 2024 13:40Orang-orang di seluruh dunia merayakan Tahun Baru dengan kembang api dan papan tanda yang terang benderang, menawarkan awal yang penuh harapan di tahun 2024 bagi sebagian orang.
-
Tahun Baru 2024, Matahari Terbit di Rafah Memberi Harapan
Jan 02, 2024 12:57Tahun baru 2024 dimulai dengan berlanjutnya pemboman Zionis Israel yang meratakan rumah-rumah di Gaza dan dibalas oleh para pejuang Palestina dengan serangan serangkaian roket yang menargetkan Tel Aviv pada tengah malam.
-
Upaya Seniman Menghibur Anak-Anak Pengungsi Gaza
Jan 01, 2024 15:30Ruaa Hassuna memainkan oud sementara anak-anak di sekitarnya menemaninya bernyanyi setiap hari di tengah suara pesawat dan gema pemboman di Rafah, selatan Jalur Gaza.
-
Pemberian Lencana Zolfaghar kepada Sardar Qassem Soleimani
Jan 01, 2024 14:25Perjuangan di jalan Allah tidak dapat dilawan dan dikompensasi dengan hal-hal ini.
-
Warga Afghanistan Menikah Massal untuk Memangkas Biaya
Des 31, 2023 15:26Lima puluh pasangan menikah pada hari Senin (25/12/2023) dalam acara bersama di ibu kota Afghanistan – sebuah praktik yang berkembang untuk mengurangi biaya pernikahan tradisional yang sangat besar di negara miskin tersebut.
-
Rahbar: Khuzestan Bendera Ghirah Satu Bangsa
Des 31, 2023 12:40Ayatullah Sayid Ali Khamenei, Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran pada Sabtu (23/12/2023) melakukan pertemuan dengan warga Khuzestan dan Kerman.
-
Ratusan Warga Gaza Antri Mendapatkan Air Bersih di Rafah
Des 30, 2023 13:03Penduduk Jalur Gaza hidup dalam kondisi yang sulit, karena penantian menyita sebagian besar hari-hari mereka.
-
Sekolah UNRWA untuk Pengungsi Maghazi di Gaza Hancur Dibom Zionis
Des 28, 2023 14:48Sekolah milik UNRWA yang berada di bawah PBB yang kemudian menjadi kamp pengungsi Maghazi dibom oleh jet-jet tempur Zionis. Serangan udara Zionis mengubah warna tradisional badan pengungsi Palestina yang putih dan biru. menjadi tambal sulam warna-warna cerah.
-
eSim, Bantuan Buat Jurnalis dan Rakyat Palestina untuk Tetap Terkoneksi
Des 27, 2023 15:40Jumat (22/12/2023) malam lalu, jurnalis Hind Khoudary sedang menghadiri konferensi pers penting di Rumah Sakit Al Shifa, fasilitas medis terbesar di Gaza, ketika dia mengetahui bahwa ponselnya tidak memiliki jangkauan internet.