Pars Today
Al Hashd Al Shaabi mengumumkan keberhasilannya menggagalkan plot serangan teroris Daesh yang menargetkan ibu kota Baghdad.
Sumber-sumber di Irak melaporkan bentrokan antara pasukan al-Hashd al-Shaabi dan kelompok teroris Takfiri Daesh (ISIS) di pinggiran ibukota Irak, Baghdad.
Tanggal 4 November 2021 dalam kalender Iran tercatat sebagai Hari Nasional Melawan Arogansi Global. Alasan penulisan ini juga terkait dengan peristiwa anti-Amerika dalam sejarah kontemporer Iran.
Komandan Al Hashd Al Shaabi menilai Amerika Serikat tidak serius dalam menumpas Daesh di saat banyak negara dunia bekerja sama untuk memerangi kelompok teroris itu.
Deputi intelijen Al Hashd Al Shaabi Irak mengumumkan penangkapan salah satu pemimpin terkemuka teroris takfiri Daesh di wilayah utara Baghdad.
Sebuah pesawat nirawak militer Amerika Serikat dijatuhkan oleh sistem jammer kelompok perlawanan Irak, di garis perbatasan Irak dan Suriah.
Tentara Irak dan Al Hashd Al Shaabi melancarkan operasi militer di provinsi Salah al-Din yang berhasil menghancurkan sejumlah tempat persembunyian dan terowongan Daesh.
Gerakan relawan rakyat Irak, Al Hashd Al Shaabi mengumumkan keberhasilannya menggagalkan plot serangan teroris yang disiapkan untuk menyerang para peziarah Arbain Imam Husein.
Ketua Organisasi Hashd Al Shaabi, Irak mengabarkan bergabungnya 30.000 anggota baru ke dalam organisasi ini, dan sudah mendapat persetujuan dari pemerintah Baghdad.
Sementara semua perhatian media regional dan global terfokus pada perkembangan di Afghanistan dan dominasi Taliban di negara itu, aktivitas kelompok teroris Daesh (ISIS) telah meningkat dalam beberapa hari dan minggu terakhir.