Pars Today
Sejalan dengan keputusan Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO) untuk memperkuat sayap timurnya, Jerman mengirim seratus tentara ke Lithuania.
Rakyat Jerman berunjuk rasa di depan sebuah pabrik senjata untuk memprotes produksi senjata dan pengirimannya ke Ukraina.
Di tengah-tengah tensi antara Moskow dan Uni Eropa, Perusahaan Gazprom Rusia memutus ekspor gas ke Eropa melalui pipa gas Nord Stream 1.
Menteri Pertahanan Jerman mengumumkan bahwa Berlin tidak dapat mengirim lebih banyak senjata ke Ukraina.
Kanselir Jerman, Olaf Scholz menjelaskan visinya bagi Uni Eropa Baru dan menuntut persatuan lebih besar negara-negara Eropa menghadapi Rusia.
Para ekonom Jerman menunjukkan bahwa lembaga ekonomi terkemuka, konsumen dan perusahaan di negara ini sedang menghadapi masa sulit, dan menilai perekonomian Jerman berada dalam kondisi krisis.
Warga Tehran dan para pecinta syair dan seni menghadiri tasyi' jenazah Profesor Amir Hushang Ebtehaj, seorang penyair kontemporer Iran di Vahdat Hall pada hari Jumat, 26 Agustus 2022.
Hari ini Ahad, 28 Agustus 2022 bertepatan dengan 30 Muharam 1444 Hijriah atau menurut kalender nasional Iran tanggal 6 Shahrivar 1401 Hijriah Syamsiah. Berikut kami hadirkan beberapa peristiwa bersejarah yang terjadi hari ini.
Kanselir Jerman, Olaf Scholz di kunjungannya ke Kanada mengatakan, Jerman berharap gas alam cair Kanada (LNG) dapat membantu Berlin lepas dari ketergantungan gas Rusia.