-
Moskow Tuan Rumah Forum Ekonomi Kaspia Ke-2
Okt 08, 2022 12:55Forum Ekonomi Kaspia Kedua telah diadakan di Moskow. Dalam acara tersebut dibahas berbagai isu antara lain pengembangan kerja sama perdagangan dan ekonomi, interaksi di bidang ekologi, energi, transportasi dan logistik.
-
Mokhber: Iran dan Rusia Tidak Butuh Mata Uang Asing
Okt 07, 2022 17:10Wakil pertama Presiden Iran mengatakan, Iran dan Rusia bisa menggunakan mata uang nasional masing-masing dalam transaksi perdagangan, tanpa mata uang asing.
-
KTT Keenam Negara-Negara Pesisir Laut Kaspia (2)
Jun 30, 2022 14:43Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Keenam Negara-negara Pesisir Laut Kaspia digelar pada hari Rabu, 29 Juni 2022 di Ashgabat, ibu kota Turkmenistan dengan dihadiri pemimpin dari lima negara kawasan tersebut.
-
Hari Ini, Presiden Iran Berkunjung ke Turkmenistan
Jun 29, 2022 15:21Presiden Republik Islam Iran Sayid Ebrahim Raisi melakukan kunjungan ke Turkmenistan pada hari Rabu, 29 Juni 2022 untuk menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi Keenam Pemimpin Negara-Negara Pesisir Laut Kaspia.
-
Raisi: Laut Kaspia Warisan dan Aset Negara-negara Pesisir
Jun 29, 2022 14:00Presiden Republik Islam Iran, Sayid Ebrahim Raisi mengatakan, Laut Kaspia adalah warisan dan aset negara-negara pesisir yang dimanfaatkan lebih dari 270 juta orang.
-
Lavrov: Kerja Sama Militer Lima Negara Pesisir Kaspia Dimulai
Jun 29, 2022 12:26Menteri Luar Negeri Rusia, Sergei Lavrov mengonfirmasi percepatan untuk meraih kesepakatan penguatan langkah-langkah membangung kepercayaan dan kerja sama militer lima negara pesisir Laut Kaspia.
-
Warta Berita 28 Juni 2022
Jun 28, 2022 16:36Warta Berita 28 Juni 2022
-
Besok, Putin akan Bertemu dengan Presiden Iran di Ashgabat
Jun 28, 2022 12:45Presiden Rusia, Vladimir Putin dan Presiden Iran, Sayid Ebrahim Raisi dijadwalkan bertemu di sela-sela KTT negara-negara pesisir Laut Kaspia di Ashgabad, Turkmenistan hari Rabu.
-
Presiden Iran Tolak Intervensi Negara Asing di Laut Kaspia
Jun 23, 2022 13:44Presiden Republik Islam Iran, Sayid Ebrahim Raisi menekankan pentingnya kerja sama antara negara-negara tetangga di Laut Kaspia, dan melarang kehadiran militer asing di kawasan itu.
-
Sari, Ibu Kota Pariwisata Negara-Negara ECO 2022
Mar 03, 2022 15:39Sari menyandang berbagai gelar seperti kota kuno, tempat kelahiran rusa kuning Iran dan ibu kota Bitter orange/Seville orange.