Pars Today
Syahadah Sayidah Fatimah Az-Zahra as, putri tercinta Rasulullah Saw 11 H menurut satu riwayat.
Warga kota Qom memperingati hari kedatangan Sayidah Fatimah Maksumah sa ke kota ini dengan meriah. Mereka menyambut kafilah simbolis kedatangan Sayidah Maksumah sa dan rombongannya pada hari Sabtu, 23 Rabiul Awal (30/10/2021).
Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran mengatakan, Islam dan Republik Islam memandang perempuan dengan pandangan pemuliaan dan penghormatan, sedangkan pandangan umum Barat menempatkannya sebagai komoditas dan instrumen.
Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran Ayatullah al-Udzma Sayid Ali Khamenei melakukan konferensi video dengan para Maddah (penyair religius dan pembaca syair tentang keutamaan Ahlul Bait Rasulullah SAW) pada Rabu (3/2/2021).
Sepasang pengantin dari kota Qom, Republik Islam Iran melangsungkan pesta pernikahan di hari pernikahan Imam Ali as dan Sayidah Fatimah az-Zahra as pada tanggal 1 Dzulhijjah.
Menjelang peringatan kelahiran Sayidah Fatimah Zahra as, Putri Tercinta Rasulullah Saw, Ketua Mahkamah Agung Republik Islam Iran Sayid Ebrahim Raisi mengunjungi penjara perempuan di Shahr-e Rey, Jumat, 14 Februari 2020
Pekan Perempuan di Republik Islam Iran merupakan pekan untuk menandai peringatan kelahiran Sayidah Fatimah az-Zahra as, Putri Tercinta Rasulullah Saw.