Aug 06, 2017 15:15
Menteri Luar Negeri Repulik Islam Iran mengatakan, energi dengan harga murah, letak dan posisi geografi yang strategis, tenaga kerja yang efisien, stabilitas dan keamanan telah menciptakan suasana yang tepat bagi perusahaan-perusahaan asing untuk investasi di Iran.