Rajin Koleksi Barang Antik, Guru Iran Ini Dirikan Museum (1)
Mar 01, 2023 18:29 Asia/Jakarta
Seorang guru di Kabupaten Ramhormoz di Provinsi Khuzestan, Republik Islam Iran mengumpulkan barang-barang antik dan banyak jenis alat praktis, dan akhirnya mendirikan sebuah museum di rumahnya.
Amin Nikzad mengoleksi barang-barang seperti jam, kamera, perangko, lampu minyak, gramofon, celengan, korek api dan lain-lain.
Museum adalah pusat yang mengajarkan kita untuk melestarikan ingatan kolektif kita dari generasi sebelumnya.
Museum swasta, seperti yang dibuat Nikzad, merupakan langkah untuk meningkatkan partisipasi masyarakat dalam melestarikan warisan budaya. (RA)
Tags