Pars Today
Kapal tanker berbobot 7.000 ton, yang disiapkan atas perintah Iran di galangan kapal yang terletak di provinsi Astrakhan Rusia, akan dioperasikan dalam dua bulan ke depan.
Masuleh (Masoleh, Masouleh) merupakan sebuah desa bertingkat yang saat ini dikenal sebagai kota kecil di provinsi Gilan, Republik Islam Iran.
Dalam pertemuan bersama di Moskow, Menteri Luar Negeri Republik Islam Iran dan Rusia menekankan upaya untuk meningkatkan level hubungan dan kerja sama kedua negara.
Sekelompok komandan dan pejabat tinggi Angkatan Laut (AL) Militer Republik Islam Iran bertemu Pemimpin Besar Revolusi Islam Ayatullah al-Udzma Sayid Ali Khamenei.
Media Amerika Serikat, menyoroti capaian industri pertahanan terbaru Iran, dan mengatakan, Iran, telah memperkuat armada maritimnya dengan kapal-kapal canggih.
Dalam pertemuan Komandan Angkatan Laut Republik Azerbaijan, dan Komandan Operasi Angkatan Laut Militer Iran, kedua pihak sepakat untuk menggelar latihan militer gabungan di Laut Kaspia.
Deputi luar negeri dan perdagangan Menteri Perminyakan Iran mengatakan, perusahaan Gazprom Rusia sedang menyusun proyek komprehensif pengembangan enam ladang minyak, dan dua ladang gas besar di Iran.
Forum Ekonomi Kaspia Kedua telah diadakan di Moskow. Dalam acara tersebut dibahas berbagai isu antara lain pengembangan kerja sama perdagangan dan ekonomi, interaksi di bidang ekologi, energi, transportasi dan logistik.
Wakil pertama Presiden Iran mengatakan, Iran dan Rusia bisa menggunakan mata uang nasional masing-masing dalam transaksi perdagangan, tanpa mata uang asing.
Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Keenam Negara-negara Pesisir Laut Kaspia digelar pada hari Rabu, 29 Juni 2022 di Ashgabat, ibu kota Turkmenistan dengan dihadiri pemimpin dari lima negara kawasan tersebut.