-
Oposisi Israel Berencana Gulingkan Netanyahu
May 28, 2024 17:13Para ketua partai politik oposisi Israel, akan menggelar pertemuan untuk membahas upaya penggulingan pemerintahan Perdana Menteri Benjamin Netanyahu.
-
Ketakutan Lieberman Hadapi Persatuan Poros Perlawanan
Apr 15, 2023 13:41Mantan Menteri Perang rezim Zionis itu, menanggapi perkataan Sekjen Hizbullah Libanon, takut akan kesatuan poros perlawanan untuk menghadapi rezim pendudukan Al-Quds dari beberapa front.
-
Lieberman: Ancaman Terbesar Israel bukan Iran tapi Netanyahu
Mar 19, 2023 16:53Mantan Menteri Peperangan Rezim Zionis, yang juga Ketua Partai Yisrael Beiteinu mengatakan, ancaman paling berbahaya bagi Israel bukan Iran, tapi Benjamin Netanyahu.
-
Lieberman: Netanyahu Membagi Israel Jadi Dua
Des 19, 2022 16:10Di tengah konflik keras di antara pejabat Rezim Zionis, Menteri Keuangan Israel, menuduh Perdana Menteri rezim ini "membagi Israel".
-
Israel Gagal Melacak dan Menangkis Rudal dari Suriah
Apr 26, 2021 19:02Suara sirene peringatan serangan rudal dilaporkan meraung-raung di wilayah pemukiman Zionis di dekat Jalur Gaza.
-
Di Israel, Masalah Itu Bernama Netanyahu
Apr 07, 2021 15:35Presiden Zionis Israel Reuven "Ruvi" Rivlin sekali lagi menginstruksikan Benjamin Netanyahu untuk membentuk kabinet baru.
-
Lieberman: Saya akan Lempar Netanyahu ke Tong Sampah
Mar 14, 2021 18:57Ketua Partai Yisrael Beytenu mengaku akan melemparkan kelompok Yahudi ortodoks Haredi bersama Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu ke tong sampah.
-
Lieberman: Netanyahu harus Mundur dari Kekuasaan
Feb 07, 2021 19:23Mantan menteri peperangan Israel, Avigdor Lieberman menuntut pengunduran diri Perdana Menteri Benjamin Netanyahu dari kekuasaan.
-
Pejabat Israel: Disuntik Vaksin AS, Ratusan Orang Positif Covid-19
Jan 26, 2021 11:24Mantan Menteri Peperangan rezim Zionis Israel yang juga Ketua Partai Yisrael Beiteinu mengatakan ratusan orang di Israel positif tertular virus Corona setelah menerima suntikan kedua vaksin Corona buatan Amerika Serikat.
-
Lieberman Serukan Koalisi Oposisi Lawan Netanyahu
Des 16, 2020 18:52Mantan menteri urusan perang rezim Zionis menyerukan supaya para pemimpin partai oposisi membentuk koalisi demi melawan partai Likud yang dipimpin Benjamin Netanyahu.