-
Ekonomi Iran: Nilai Perdagangan dengan Thailand Naik, Komisi Ekonomi Iran-Rusia Digelar
Apr 26, 2025 22:02Pars Today – Duta Besar Thailand untuk Iran, mengabarkan peningkatan nilai perdagangan dua negara di tahun 2024. Menurutnya Iran, negara besar, dan dapat menjadi gerbang masuk Thailand ke pasar Asia Barat dan Asia Tengah.
-
The Wall Street Journal: AS Pertimbangkan Pengurangan Tarif Barang-Barang Cina
Apr 24, 2025 19:21Parstoday – Sebuah media Amerika Serikat (AS) melaporkan niat Washington untuk mempertimbangkan pengurangan tarif perdagangan anti-Cina dan mengurangi ketegangan dengan negara tersebut.
-
Analis AS: Bagi Trump, Berbisnis dengan Rusia Lebih Penting dari Ukraina
Apr 21, 2025 18:41Pars Today – Profesor Universitas John Hopkins, Amerika Serikat, tidak menganggap kesepakatan tambang antara Ukraina dan AS, dapat memberikan jaminan keamanan bagi Kiev, dalam menghadapi Rusia.
-
WTO Kritik Perang Dagang Trump; Gubernur California akan Tuntut Trump
Apr 17, 2025 19:38Pars Today – Organisasi Perdagangan Dunia, WTO, memperingatkan kebijakan tarif Presiden Amerika Serikat, akan membuat pertumbuhan perdagangan global tahun ini mengalami kemunduran.
-
Prospek perdagangan Iran-Rusia akan Tembus $10 Miliar Tahun 2029
Apr 17, 2025 11:09Seorang analis senior hubungan ekonomi Iran dan Rusia menunjukkan peningkatan signifikan dalam kehadiran pengusaha Rusia di pasar Iran, dan mengumumkan kemungkinan lonjakan perdagangan bilateral hingga $10 miliar selama empat tahun ke depan.
-
Perdagangan Nonmigas Iran dengan Negara Tetangga Meningkat 15 Persen
Mar 20, 2025 11:33Pars Today - Juru bicara Komisi Pengembangan Perdagangan Kementerian Perindustrian, Pertambangan, dan Perdagangan Republik Islam Iran mengumumkan peningkatan 15 persen dalam perdagangan nonmigas Iran.
-
Apa Rencana dan Tujuan Iran untuk Memperluas Hubungan dengan Negara-Negara Afrika?
Mar 14, 2025 15:21Pars Today - Sesi curah pendapat pertemuan Kerja Sama Ekonomi Iran-Afrika ketiga diadakan di Tehran, yang diselenggarakan oleh Organisasi Pengembangan Perdagangan, dengan kehadiran para duta besar dan pakar dari negara-negara Afrika.
-
Kanada Sebut Perang Tarif AS Bodoh, dan Meksiko Mengaku akan Membalas
Mar 05, 2025 20:36Parstoday – Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau, merespons penerapan tarif oleh Presiden Amerika Serikat Donald Trump terhadap produk-produk negaranya. Menurut Trudeau, ini adalah tindakan yang sangat bodoh.
-
Perluasan Hubungan Perdagangan Iran-Oman
Jan 29, 2025 11:03Parstoday- Menetri Perindustrian, Pertambangan dan Perdagangan Iran mengonfirmasi perluasan hubungan perdagangan antara Republik Islam Iran dan Oman.
-
Trudeau: Kanada Tidak akan Menjadi Bagian dari Amerika Serikat!
Jan 08, 2025 12:12Pars Today - Menanggapi pernyataan Presiden terpilih AS Donald Trump terhadap negaranya, Perdana Menteri Kanada mengatakan, "Kanada tidak akan menjadi bagian dari Amerika Serikat."