Pars Today
Ribuan warga Tehran menggelar demonstrasi pada hari Jumat (21/7/2023) untuk mengecam penghinaan al-Quran di Swedia dan Denmark baru-baru ini.
Juru bicara Kementerian Luar Negeri Cina mengatakan, Beijing akan bekerja sama dengan mitra-mitranya di BRICS untuk memajukan proses penggabungan anggota baru.
Juru bicara Kementerian Luar Negeri Iran, mengabarkan rencana kunjungan Kepala Kebijakan Luar Negeri Uni Eropa ke Tehran, Jumat (24/6/2022) malam.
Juru bicara Kementerian Luar Negeri Iran mengatakan, Turki diharapkan tidak diam dalam menghadapi klaim-klaim perpecahan yang dikeluarkan Rezim Zionis Israel.
Juru bicara Kementerian Luar Negeri Iran menilai resolusi terbaru Majelis Umum PBB terkait kondisi hak asasi manusia di Iran, bermotif politik, tendensius dan tidak adil.
Juru bicara Kementerian Luar Negeri Iran terkait Perundingan Wina mengatakan, Iran tetap berada di jalur diplomasi, dan kereta perundingan tidak keluar dari rel.
Juru bicara Kementerian Luar Negeri Iran menanggapi penahanan sebuah pesawat oleh pemerintah Argentina. Ia mengatakan, tidak ada satu pun pesawat milik perusahaan Iran yang ditahan di luar negeri.
Juru bicara Kementerian Luar Negeri Iran menyatakan penyesalannya atas kunjungan Direktur Jenderal Badan Energi Atom Internasional (IAEA) ke Wilayah Pendudukan, seraya mengatakan bahwa kunjungan itu telah memberikan pukulan buruk bagi reputasi IAEA.
Juru bicara Kementerian Luar Negeri Iran menyebut draf resolusi yang diserahkan ke Dewan Gubernur IAEA, tertolak dan mengatakan, Republik Islam Iran akan membalas dengan tepat setiap langkah yang dilakukan di Dewan Gubernur.
Perkembangan di Iran selama sepekan lalu diwarnai isu penting seperti Haul ke-33 Imam Khomeini dan pidato Rahbar, Ayatullah Khamenei.