-
Medvedev Sebut Eropa sebagai Wanita Tua Cerewet, Elon Musk: Zelensky Menerima Uang untuk Melanjutkan Perang!
Mar 03, 2025 11:09Selama beberapa hari terakhir, beberapa pemimpin dunia dan tokoh politik telah membuat komentar kontroversial menyikapi konflik terbaru di antara Presiden Ukraina dan AS di gedung Putih baru-baru ini.
-
Bagaimana Respons Pejabat Barat terhadap Perlakuan Gedung Putih atas Zelensky?
Mar 02, 2025 14:08Parstoday- Perdebatan antara Presiden AS, Donald Trump dan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky menuai reaksi luas.
-
Zelensky Diusir dari Gedung Putih, dan Iran Sambut Baik Seruan PKK Letakkan Senjata
Mar 01, 2025 13:41Juru bicara Kementerian Luar Negeri Iran menyambut baik seruan supaya pimpinan kelompok PKK meletakkan senjata, menganggap keputusan ini merupakan langkah penting menuju penolakan kekerasan.
-
Perang Verbal antara Eropa dan Amerika mengenai Zelensky terus berlanjut; Trump: Ia seorang Diktator/Jerman: Trump Salah
Feb 21, 2025 15:56Parstoday- Presiden Amerika Serikat kembali menyebut mitranya dari Ukraina, Volodymyr Zelensky seorang diktator dan mengatakan: Sebaiknya ia cepat bertindak, jika tidak maka tidak akan tersisa dari negaranya.
-
Zelensky: Kami Tidak Peduli dengan Hasil Pertemuan Puncak AS-Rusia
Feb 19, 2025 12:35Presiden Ukraina dalam konferensi pers bersama dengan Presiden Turki mengatakan, "Pertemuan Riyadh antara Rusia dan AS merupakan kejutan bagi Ukraina, dan tidak mengikat kami dan kami pun tidak peduli dengan hasilnya".
-
Zelensky Ditinggalkan di Sini dan Dibawa Pergi...
Feb 16, 2025 14:53Pars Today - Setelah presiden Amerika Serikat dan Rusia membahas penghentian konflik Ukraina tanpa mempertimbangkan tuntutan Kiev, presiden Ukraina menjadi kecewa dengan perhatian Gedung Putih.
-
Langkah Awal Mengakhiri Perang Ukraina dengan Prospek yang Tak Pasti
Feb 13, 2025 11:42Pars Today - Setelah Moskow membebaskan seorang tahanan Amerika, yang digambarkan oleh presiden AS sebagai langkah untuk mengakhiri perang di Ukraina, Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengumumkan bahwa ia siap untuk bertukar tanah dengan Rusia.
-
Zelensky Minta Senjata Nuklir kepada NATO, ALBA Melawan Trump dan Popularitas Film Iran di Serbia
Feb 05, 2025 13:20Pars Today - Bertepatan dengan peringatan 46 tahun Kemenangan Revolusi Islam, Festival Film Iran ke-23 di Serbia dimulai dengan partisipasi lima film layar lebar dan satu dokumenter, yang disambut oleh para penggemar budaya Iran di Serbia.
-
Perang Ukraina Memasuki Babak Baru, Konflik Rusia dan NATO Semakin Intensif
Nov 24, 2024 10:09Perkembangan terkini dalam perang Ukraina kembali pada pemberian izin negara-negara Barat kepada Ukraina untuk menyerang wilayah Rusia dengan senjata jarak jauh pemberian mereka. Akibatnya, Rusia membalas dengan menembakkan rudal ultrasonik jarak menengah baru yang dilengkapi hulu ledak konvensional ke sasaran di Ukraina. Tindakan ini merupakan peringatan serius bagi Barat, yang membuat konflik Rusia-NATO naik ke level yang belum pernah terjadi sebelumnya.
-
Anggota NATO Berusaha Mendapat Dukungan Keberlanjutan AS atas Ukraina
Nov 13, 2024 10:37Negara-negara anggota NATO dan sekutu utama Ukraina berusaha meyakinkan AS untuk tidak mengurangi dukungannya terhadap Ukraina. Dalam pertemuan itu, negara-negara NATO berusaha memastikan bahwa Donald Trump, presiden terpilih AS, tidak mengurangi dukungan negaranya terhadap Ukraina.