Pars Today
Bersamaan dengan kehadiran Emir Qatar, Sheikh Tamim bin Hamad Al Thani di Washington, Presiden AS Joe Biden di suratnya kepada Kongres menyatakan berencana menjadikan Qatar sebagai sekutu AS non-NATO.
Sekretaris Pers Pentagon, John Kirby mengonfirmasi pengiriman pasukan Amerika ke Eropa di tengah meningkatnya ketegangan antara Barat dan Rusia terkait Ukraina.
Hari ini Kamis, 3 Februari 2022 bertepatan dengan 1 Rajab 1443 Hijriah atau menurut kalender nasional Iran tanggal 14 Bahman 1400 Hijriah Syamsiah. Berikut kami hadirkan beberapa peristiwa bersejarah yang terjadi hari ini.
Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan, Amerika Serikat berusaha untuk membendung Rusia dan menggunakan Ukraina sebagai alat untuk tujuan itu.
Pertemuan Dewan Keamanan PBB yang digelar hari Senin untuk membahas perkembangan Ukraina atas permintaan Amerika Serikat memicu kritik dari Rusia dan China atas eskalasi kebijakan Washington di kawasan Eropa Timur.
Presiden Joe Biden mengatakan dalam sebuah surat kepada Kongres bahwa ia bermaksud untuk memperkenalkan Qatar sebagai sekutu utama Amerika Serikat di luar NATO.
Sekretaris Jenderal NATO menilai Eropa rentan bahaya karena tergantung pada gas Rusia, dan ia merasa khawatir dengan kondisi Eropa jika Rusia memboikot ekspor gasnya ke benua itu.
Duta Besar Ukraina untuk AS, Oksana Markarova memperingatkan bahwa jika negaranya diserang oleh pasukan Rusia, tidak ada negara yang akan aman.
Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov mengatakan, Moskow menuntut Washington untuk memberikan jaminan yang mengikat secara hukum, bukan hanya janji.
Warta berita hari ini, Minggu, 30 Januari 2022.