Pars Today
Ketua Juru runding Yaman, mengabarkan hasil perundingan dengan Utusan khusus PBB untuk Yaman, terkait beberapa masalah termasuk pembebasan semua tahanan.
Deputi menteri luar negeri pemerintah penyelamatan nasional Yaman mengatakan, "Kami kembali mengingatkan bahwa navigasi bagi seluruh kapal, kecuali kapal Israel, di Laut Merah, akan tetap aman."
Utusan khusus Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Hans Grundberg dalam kunjungannya ke Qatar bertemu dengan pejabat negara ini dan membicarakan transformasi Yaman.
Yaman merupakan salah satu negara dengan tingkat kontaminasi bahan peledak mematikan tertinggi di dunia.
Putra Mahkota Arab Saudi, Mohammad bin Salman mengatakan, " Kami bekerja di semua bidang yang berkaitan dengan masalah Yaman dan kami tidak ingin ada masalah di Yaman."
Utusan PBB Urusan Yaman menyambut baik kehadiran delegasi Pemerintah Penyelamatan Nasional Yaman dalam perundingan damai Riyadh.
Kementerian Luar Negeri Arab Saudi mengumumkan telah mengundang delegasi dari Sana’a ke Riyadh untuk menyelesaikan pertemuan dan pembicaraan berdasarkan inisiatif Maret 2021.
Anggota Dewan Tinggi Politik Ansarullah Yaman mengatakan, Arab Saudi merupakan pihak utama konflik, dan perundingan dengan negara ini masih terus berlanjut.
Kementerian Luar Negeri Arab Saudi mengumumkan telah mengundang tim perunding Pemerintahan Keselamatan Nasional Yaman untuk melakukan perjalanan ke Riyadh dengan tujuan mengadakan pembicaraan damai.
Anggota senior Gerakan Ansarullah seraya memperingatkan kehadiran langsung militer AS di Yaman mengatakan, tujuan dari langkah ini adalah menciptakan kondisi lapangan baru dan konspirasi yang berbahaya dan berkelanjutan terhadap Yaman.