-
Ghassemi: Agresi Militer AS Petanda Kemenangan Rakyat Suriah
Apr 16, 2018 03:39Jurubicara Kementerian Luar Negeri Republik Islam Iran mengatakan, serangan militer Amerika, Perancis dan Inggris terhadap Suriah dengan alasan penggunaan senjata kimia menunjukkan kemenangan bangsa besar Suriah menghadap mereka dan para teroris.
-
Iran Ingatkan Perancis Jangan Terpengaruh Klaim Saudi
Apr 13, 2018 15:43Juru bicara kementerian luar negeri Republik Islam Iran mengatakan, para pejabat Perancis tidak seharusnya terpengaruh oleh klaim dan petualangan putra mahkota Arab Saudi yang tidak berpengalaman dan haus perang.
-
Iran Mengecam Tragedi Pembantaian Warga Palestina di Jalur Gaza
Mar 31, 2018 19:02Jurubicara Kementerian Luar Negeri Republik Islam Iran mengecam pembantaian biadab puluhan orang dan mencederai seribuan warga Palestina yang dilakukan militer rezim apartheid zionis Israel di Palestina pendudukan.
-
Qasemi: Putra Mahkota Saudi tidak Memahami Kekuatan Iran
Mar 31, 2018 04:31Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Iran, Bahram Qasemi mengatakan, pernyataan prematur putra mahkota Arab Saudi tidak bisa mengalihkan opini publik dari kejahatan negara itu di Timur Tengah.
-
Iran Bantah Pemberitaan al-Monitor tentang CTBT
Mar 05, 2018 15:19Juru bicara kementerian luar negeri Republik Islam Iran mereaksi klaim situs al-Monitor tentang pengeluaran izin ekspor peralatan pemantauan oleh pemerintah Amerika Serikat dengan tujuan memperketat pengawasan terhadap perjanjian nuklir JCPOA (Rencana Aksi Bersama Komprehensif) dan program nuklir Iran.
-
Ghassemi: Iran dan Eropa Telah Berdialog Selama Puluhan Tahun
Mar 04, 2018 12:02Jurubicara Kementeri Luar Negeri Iran seraya menjelaskan Iran dan Eropa selama puluhan tahun telah melakukan dialog mengatakan, kedua pihak tidak punya kendala untuk melakukan penjajakan, pembicaraan dan mendengarkan pandangan kedua belah pihak.
-
Iran: Inggris Dukung Agresor di Yaman
Feb 26, 2018 19:21Juru bicara Kementerian Luar Negeri Republik Islam Iran mengatakan, meskipun pemerintah Inggris menyuarakan slogan-slogan untuk mengakhiri perang di Yaman, namun negara itu juga mendukung mekanisme internasional untuk melindungi negara-negara agresor.
-
Jubir Kemlu Iran Reaksi Pernyataan Terbaru Presiden Perancis
Feb 16, 2018 06:03Juru bicara Kementerian Luar Negeri Republik Islam Iran mengatakan, Tehran tidak akan pernah mengizinkan pihak manapun untuk berusaha mengurangi kemampuan pertahanan dan pencegahan damai Iran.
-
Iran: Menlu Saudi Tidak Boleh Berbicara Atas Nama Irak
Feb 15, 2018 19:36Juru bicara Kementerian Luar Negeri Iran, Bahram Qasemi mengatakan Menteri Luar Negeri Arab Saudi Adel al-Jubeir lupa bahwa dia tidak dapat dan tidak boleh berbicara atas nama pemerintah dan rakyat Irak.
-
Qassemi: Iran Gigih Jaga Keamanan Timteng
Feb 15, 2018 13:53Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Iran mengatakan, tidak ada satu negarapun yang menyamai Iran dalam upaya dan langkahnya menjaga stabilitas dan keamanan Timur Tengah.