-
Transformasi Jerman | Tiga Gerakan Jerman di Arena Global
Des 02, 2025 19:22Pars Today – Pemerintah Jerman, dengan usulan pembagian risiko finansial atas aset Rusia yang dibekukan di antara negara-negara Eropa, perundingan dengan Taliban untuk deportasi pelaku kriminal asal Afghanistan, serta pengesahan anggaran besar untuk membangun ‘tentara terkuat di Eropa’, menampilkan sebuah trilogi langkah dalam ranah politik luar negeri, keamanan domestik, dan kemampuan militer.
-
Berita Ekonomi Amerika Latin | Gelombang Ketegangan dan Perubahan; Amerika Latin dalam Pusaran Kebijakan AS
Des 02, 2025 18:47Pars Today - Pertahanan Venezuela atas sumber daya energinya dari ancaman militer Amerika Serikat, upaya Washington untuk mengendalikan inflasi domestik melalui pengurangan tarif impor dari Amerika Latin, serta protes dunia usaha Amerika terhadap tarif tersebut dan persaingan Prancis dengan Tiongkok dalam perebutan pengaruh di Amerika Latin, membentuk gambaran kompleks mengenai dinamika ekonomi dan geopolitik kawasan ini.
-
Unit Zero: Sekutu yang Terlupakan atau Ancaman Baru?
Des 01, 2025 20:44Pars Today – Berdasarkan laporan NBC, Rahmanullah Lakanwal, tersangka penembakan baru-baru ini di dekat Gedung Putih, merupakan anggota unit khusus Afghanistan yang berafiliasi dengan CIA.
-
Penembakan di Washington: Alat untuk Mengintensifkan Kebijakan Imigrasi Trump
Nov 30, 2025 19:35Pars Today – Insiden penembakan di dekat Gedung Putih menjadi alasan peninjauan ulang keluarnya Amerika dari Afghanistan dan eskalasi pembatasan imigran.
-
Apakah Friksi di Partai Republik AS, Akhir Dukungan Tanpa Syarat atas Rezim Zionis?
Nov 30, 2025 13:38Pars Today - Seorang analis Mesir melaporkan adanya perpecahan historis di Partai Republik Amerika dan goyahnya dukungan tanpa syarat terhadap rezim Zionis.
-
Mengapa AS tidak Hadir dalam Pertemuan NATO?
Nov 29, 2025 19:48Pars Today – Menteri Luar Negeri Amerika Serikat tidak menghadiri pertemuan Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO).
-
Anggota Presidium Parlemen Iran: Politisi AS Putus Asa Hadapi Tatanan Dunia baru
Nov 29, 2025 19:32Pars Today – Seorang anggota Dewan Pimpinan Parlemen Islam Iran mengatakan bahwa para politisi Amerika Serikat menghadapi kebuntuan di hadapan tatanan dunia baru, karena mereka tidak lagi dapat melanjutkan sikap serakah seperti masa lalu.
-
Mengapa PBB Memperingatkan Kebijakan Anti-Migrasi Trump?
Nov 29, 2025 14:17Pars Today - Perserikatan Bangsa-Bangsa menanggapi pernyataan anti-migrasi dari Presiden Amerika Serikat, Donald Trump.
-
Dinamika Terbaru Inggris
Nov 27, 2025 15:26Pars Today - Inggris dalam beberapa hari terakhir menyaksikan perkembangan penting di bidang domestik maupun internasional; mulai dari strategi baru untuk penyediaan mineral penting dan dukungan terhadap industri kecerdasan buatan, hingga perubahan besar dalam kebijakan imigrasi dan pajak bagi kalangan kaya.
-
Pasca-Serangan Beit Jinn, Tel Aviv Ubah Strategi Kebijakan Keamanan terhadap Damaskus
Nov 29, 2025 13:34Pars Today - Beberapa media Israel melaporkan perubahan baru dalam cara mereka menangani apa yang disebut ancaman keamanan di Suriah dan ketergantungan rezim pada strategi serangan udara.