-
Upaya Jepang Manfaatkan AI untuk Mengkompensasi Kekurangan Pasukan militer; Apakah AS mengizinkannya?
Sep 01, 2024 16:56Parstoday- Kementerian Pertahanan Jepang mengonfirmasi rencana negara ini untuk memanfaatkan teknologi kecerdasan buatan (AI) untuk mengkompensasi kekurangan pasukan militernya.
-
Tujuh Anak Iran Tampil Gemilang dalam Lomba Melukis Lingkungan Hidup Internasional Jepang
Aug 28, 2024 19:09Tujuh anak Iran berhasil meraih penghargaan dalam Lomba Internasional Melukis Lingkungan Hidup ke-23 Jepang.
-
Ini Syarat Iran Berbaikan dengan Eropa
Aug 23, 2024 21:30Parstoday- Menteri Luar Negeri baru Iran dalam wawancara pertamanya menekankan: Iran berupaya mengelola ketegangan dengan Washington dan membangun kembali hubungan dengan negara-negara Eropa berdasarkan serangkaian syarat.
-
Epik Nissho Maru, Kisah Aliansi Anti-Kolonial Iran dan Jepang
Aug 20, 2024 11:55Setelah nasionalisasi industri minyak di Iran, Inggris mengumumkan dalam pernyataan resminya bahwa negara mana pun yang membeli minyak dari Iran harus menunggu Inggris mengambil tindakan melawannya. Namun Jepang tidak terpengaruh oleh dominasi Barat.
-
Iran Tegaskan Pentingnya Dukungan Praktis untuk Palestina
Aug 09, 2024 16:26Juru bicara Kementerian Luar Negeri Republik Islam Iran Nasser Kanaani Chafi menekankan dukungan praktis pemerintah-pemerintah Islam kepada bangsa Palestina untuk melawan rezim Zionis Israel.
-
Mampukah Jepang Menjalin Hubungan Mendasar dengan Cina meskipun ada Intervensi AS?
Jul 28, 2024 18:49Parstoday- Berbagai laporan menunjukkan bahwa Jepang yang dipengaruhi tekanan dan pengaruh Amerika Serikat tidak mampu menyelesaikan tantangan utamanya dengan Cina.
-
Korut: Berlanjutnya Perang Proksi AS terhadap Rusia akan Berujung pada Perang Dunia
Jun 28, 2024 17:10Seorang pejabat militer Korea Utara (Korut) mengatakan, kelanjutan bantuan militer Amerika Serikat (AS) ke Ukraina dapat menyebabkan perang dunia baru.
-
Kemana arah Permainan Keamanan Washington dengan Korea dan Jepang?
Jun 23, 2024 18:51Menteri Luar Negeri Korea Selatan mengonfirmasi kesepakatan Seoul, Tokyo dan Washington untuk meningkatkan kerja sama keamanan.
-
Ke Mana Arah Permainan Keamanan Washington dengan Korsel dan Jepang?
Jun 23, 2024 12:28Menteri Luar Negeri Korea Selatan mengumumkan kesepakatan antara Seoul, Tokyo dan Washington mengenai peningkatan kerja sama keamanan.
-
Film Dokomenter Iran The Seeker of Orient akan Diputar di Jepang
Jun 22, 2024 20:38Film dokumenter Iran "The Seeker of Orient" karya Masoud Taheri diputar di Tokyo, Jepang.