Pars Today
Penyelenggaraan perayaan hari kelahiran Nabi Isa, atau Natal, di kota Bethlehem, dibatalkan untuk mendukung rakyat Palestina, dan menghormati penduduk Gaza.
Masyarakat Kristen Armenia di Isfahan, Republik Islam Iran merayakan kelahiran Nabi Isa as di gereja Vank pada hari Jumat (6/1/2023).
Benteng Karim Khan (Arg-e Karim Khan/Arg-e Karim Khani) adalah salah satu bangunan megah peninggalan dinasti Zandieh yang berada di pusat kota Shiraz.
Masyarakat kota Shiraz, ibu kota Provinsi Fars, barat daya Republik Islam Iran menjadi tuan rumah ribuan camar yang datang sejak akhir bulan November 2021.
Selama dua hari terakhir, kota Ardabil diguyur salju lebat dan membuat kota ini memutih. Daerah pegunungan pun tampak semakin indah oleh salju.
Liga Utama Kano Air Tenang untuk Putra dan Putri berlangsung di Danau Kompleks Olahraga Azadi di Tehran, Republik Islam Iran pada hari Minggu, (9/1/2022). (RA)
Kepala Yayasan Syahid dan Urusan Veteran Republik Islam Iran Sayid Amir Hossein Ghazizadeh Hashemi memberikan penghormatan kepada Syuhada Kristen di Pemakaman Khavaran Armenia pada hari Senin, 27 Desember 2021.
Tahun ini, seperti tahun sebelumnya, Natal diperingati ketika penyebaran Virus Corona, terutama varian baru Omicron berlanjut.
Presiden Iran Sayid Ebrahim Raisi menyebut perayaan hari kelahiran Nabi Isa al-Masih as sebagai kesempatan untuk mengingat keteladanan cinta sesama dan pemberi kabar gembira tentang pembebasan kaum lemah.