-
Iran: Uni Eropa harus Tinggalkan Perilaku Tak Bertanggung Jawab
Nov 29, 2024 16:49Parstoday- Deputi Menlu Iran bidang Hukum dan Internasional kepada deputi Sekretaris Jenderal Layanan Aksi Eksternal Uni Eropa (EEAS), mengatakan: Uni Eropa harus meninggalkan sikap merasa benar sendiri dan tak bertanggung jawabnya terkait isu dan tantangan benua ini serta isu-isu internasional.
-
Ini Respons AS atas Negosiasi Nuklir Iran dan Eropa
Nov 26, 2024 13:44Parstoday- Juru bicara Kementerian Luar Negeri AS tanpa mengisyaratkan bahwa negaranya diundang atau tidak dalam negosiasi nuklir Iran dan Eropa, mengatakan: Washington tidak akan berpartisipasi dalam perundingan nuklir Iran dan Troika Eropa.
-
Senator Ted Cruz Cemaskan Pengaruh Luas Iran di Amerika
Sep 27, 2023 20:12Senator Amerika Serikat dari Partai Republik, mengungkapkan kekhawatiran atas kekuatan pengaruh Iran, di tubuh pemerintah AS, dan meminta diplomasi dengan Iran, dihentikan.
-
Menlu Iran: Eropa Tidak Tepati Komitmennya
Sep 16, 2023 14:55Menteri Luar Negeri Republik Islam Iran menilai ketidakpatuhan Eropa terhadap kewajibannya sebagai permainan mengulur waktu.
-
Rahbar Kunjungi Pameran Pencapaian Industri Nuklir Iran
Jun 11, 2023 19:26Pemimpin Besar Revolusi Islam Ayatullah al-Udzma Sayid Ali Khamenei mengunjungi pameran prestasi dan pencapaian industri nuklir Republik Islam Iran di Huseiniyah Imam Khomeini ra pada hari Minggu, 11 Juni 2023.
-
Lokasi Nuklir yang Dicurigai IAEA di Iran, Tak Terbukti
May 30, 2023 20:14Interaksi positif Iran dan Badan Energi Atom Internasional, IAEA membuahkan hasil, kasus terkait salah satu lokasi yang dicurigai IAEA di Iran, Abadeh, akhirnya ditutup.
-
Menlu Iran: Pintu Negosiasi Masalah Nuklir Tidak akan Terbuka Selamanya
Mar 28, 2023 14:53Menteri Luar Negeri Iran menyatakan bahwa parlemen Iran sedang membahas rancangan undang-undang untuk menentukan batas waktu negosiasi nuklir dan pintu negosiasi dalam kasus ini tidak akan terbuka selamanya.
-
Pejabat Eropa: Kesepakatan Iran-Saudi Bantu Stabilkan Kawasan
Mar 20, 2023 21:24Kepala Kebijakan Luar Negeri Uni Eropa mengatakan, normalisasi hubungan Iran dan Arab Saudi adalah kabar baik, akan tetapi kesepakatan nuklir JCPOA, dan pemulihan kesepatakan nuklir adalah masalah lain.
-
Presiden Iran Terima Kunjungan Dirjen IAEA
Mar 05, 2023 18:18Presiden Republik Islam Iran Sayid Ebrahim Raisi menerima kunjungan Direktur Jenderal Badan Energi Atom Internasional (IAEA) Rafael Grossi pada hari Sabtu, (4/3/2023). Dia tiba di Tehran sehari sebelumnya.
-
Menlu Iran Terima Kunjungan Dirjen IAEA
Mar 04, 2023 19:26Menteri Luar Negeri Republik Islam Iran Hossein Amir Abdollahian menerima kunjungan Direktur Jenderal Badan Energi Atom Internasional Rafael Grossi.