-
Mengapa Kematian Pasien Covid-19 di RI Terus Bertambah?
Jul 25, 2021 14:36Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan sejumlah faktor penyebab meningkatnya kematian pasien Covid-19 dalam sepekan terakhir.
-
Pesanan Oksigen Konsentrator RI dari Singapura Mulai Berdatangan
Jul 09, 2021 15:29Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan sebanyak 30 unit oksigen konsentrator pesanan pemerintah Indonesia dari Singapura akan tiba Jumat ini.
-
Organisasi Kesehatan Dunia Memperingatkan "Apartheid Vaksin"
May 19, 2021 08:14Ketika wabah Covid-19 terus memakan korban, Direktur Jenderal Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), Tedros Adhanom telah memperingatkan bahwa dunia berada dalam kondisi "Apartheid Vaksin".
-
Negara-negara Eropa Kompak Dukung Kejahatan Israel
May 15, 2021 12:50Juru bicara Kanselir Jerman, Steffen Seibert mengatakan pemerintah Berlin tidak akan mentolerir demonstrasi untuk mendukung rakyat Palestina.
-
Mengantisipasi Lonjakan Kasus Covid-19 di 5 Provinsi
May 11, 2021 12:26Ketua Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPC-PEN) Airlangga Hartarto dalam konferensi pers yang ditayangkan YouTube Sekretariat Presiden, Senin (10/5/2021) menyebut kasus Covid-19 naik di 11 provinsi. Dari angka itu, 5 provinsi mengalami peningkatan yang cukup tajam
-
Warta Berita 7 April 2021
Apr 07, 2021 15:51Warta berita hari ini, Rabu, 7 April 2021.
-
Uni Eropa dan Diskriminasi Distribusi Vaksin Covid-19
Mar 14, 2021 10:41Meskipun penemuan vaksin Covid-19 telah memunculkan harapan di banyak bagian dunia, tapi distribusinya yang tidak memadai dan tidak adil, dan kini telah memicu kemarahan di seluruh dunia, bahkan di negara-negara anggota Uni Eropa (UE).
-
Australia Minta Uni Eropa Cabut Sanksi Ekspor Vaksin Corona
Mar 06, 2021 18:14Australia meminta Uni Eropa mencabut keputusannya mencegah ekspor vaksin COVID-19 ke negara ini.
-
Oxfam Peringatkan Inggris Karena Lanjutkan Ekspor Senjata ke Saudi
Feb 27, 2021 16:49Sebuah organisasi amal internasional telah menegur pemerintah Inggris karena mengizinkan ekspor peralatan pengisian bahan bakar udara-ke-udara ke Arab Saudi.
-
Anggota Parlemen Eropa Kecam Perang di Yaman
Feb 20, 2021 21:24Beberapa anggota Parlemen Eropa dalam pidato pembukaan parlemen, mengecam keras kekejaman yang berkelanjutan di Yaman dan menyerukan diakhirinya ekspor senjata negara-negara Uni Eropa ke Arab Saudi dan Uni Emirat Arab (UEA).