• Menyerang Venezuela, Langkah Baru Trump untuk Mendominasi Amerika Latin

    Menyerang Venezuela, Langkah Baru Trump untuk Mendominasi Amerika Latin

    Jan 04, 2026 10:20

    Pars Today - Amerika Serikat mengklaim dengan menyerang Venezuela bahwa mereka telah menangkap Presiden negara itu, Nicolas Maduro, dan istrinya serta mengusir mereka dari tanah Venezuela.

  • Ansarullah Yaman Mengecam Keras Serangan Militer AS terhadap Venezuela

    Ansarullah Yaman Mengecam Keras Serangan Militer AS terhadap Venezuela

    Jan 03, 2026 17:04

    Pars Today - Biro Politik Gerakan Ansarullah Yaman mengeluarkan pernyataan yang mengecam keras serangan militer AS terhadap Venezuela, dan menyebutnya sebagai simbol kebiadaban dan tindakan kriminal Amerika.

  • Trump: Maduro Sudah Ditangkap, Saya Perintahkan Serangan ke Venezuela

    Trump: Maduro Sudah Ditangkap, Saya Perintahkan Serangan ke Venezuela

    Jan 03, 2026 16:33

    Pars Today - Presiden Amerika Serikat mengkonfirmasi pada hari Sabtu (03/01/2026) bahwa ia telah memerintahkan "serangan besar-besaran" terhadap Venezuela dan mengklaim bahwa Presiden Venezuela Nicolas Maduro telah ditangkap.

  • El Pais: Pangkalan Militer di Caracas Menjadi Sasaran Serangan AS

    El Pais: Pangkalan Militer di Caracas Menjadi Sasaran Serangan AS

    Jan 03, 2026 16:19

    Pars Today - Surat kabar Spanyol El Pais menulis pada hari Sabtu (03/01/2026), menggambarkan detail terbaru serangan militer AS di Venezuela, “Laporan awal menunjukkan beberapa serangan udara di pangkalan militer Fort Tiuna, dan serangan terhadap pangkalan udara La Carlota dan instalasi militer lainnya di Caracas telah dikonfirmasi, termasuk barak Cuartel de la Montania, serta serangan di Maracay dan La Guaira, serta di bandara Iguerote.”

  • Nyatakan Situasi Darurat, Venezuela Mengutuk Serangan Militer AS

    Nyatakan Situasi Darurat, Venezuela Mengutuk Serangan Militer AS

    Jan 03, 2026 15:43

    Pars Today - Pemerintah Venezuela menyatakan keadaan darurat di negaranya dan mengeluarkan pernyataan resmi yang mengutuk keras serangan AS terhadap target di dalam negeri, serta menyebutnya sebagai pelanggaran serius terhadap kedaulatan dan integritas wilayah Venezuela.

  • Tiga Warga Palestina Gugur di Gaza Selatan

    Tiga Warga Palestina Gugur di Gaza Selatan

    Jan 05, 2026 11:32

    Pars Today - Sumber medis Palestina mengumumkan bahwa tiga warga Palestina gugur syahid akibat serangan artileri dan udara oleh tentara Zionis Israel di selatan Khan Yunis, yang terletak di Gaza selatan.

  • Warga Palestina Memulai Tahun Baru dengan Serangan Udara Israel

    Warga Palestina Memulai Tahun Baru dengan Serangan Udara Israel

    Jan 02, 2026 14:41

    Pars Today - Tahun baru dimulai bagi warga Gaza sementara rezim Zionis Israel terus melakukan serangan dengan melanggar gencatan senjata.

  • New York Times: 40 Tewas dalam Serangan Udara AS di Venezuela

    New York Times: 40 Tewas dalam Serangan Udara AS di Venezuela

    Jan 04, 2026 12:52

    Pars Today - Surat kabar Amerika The New York Times melaporkan, mengutip seorang pejabat senior Venezuela, bahwa setidaknya 40 orang tewas dalam serangan udara AS di wilayah Venezuela.

  • Swiss: Amerika Serikat Harus Menghormati Hukum Internasional

    Swiss: Amerika Serikat Harus Menghormati Hukum Internasional

    Jan 04, 2026 11:20

    Pars Today - Seorang juru bicara Kementerian Luar Negeri Swiss merujuk pada invasi militer AS ke Venezuela menekankan, "Amerika Serikat harus mengurangi intensitas ketegangan di sekitar Venezuela dan menghormati hukum internasional."

  • Venezuela Menyerukan Sidang Darurat Dewan Keamanan PBB

    Venezuela Menyerukan Sidang Darurat Dewan Keamanan PBB

    Jan 03, 2026 17:55

    Pars Today - Sebagai tanggapan atas serangan AS, Menteri Luar Negeri Venezuela mengirimkan surat resmi kepada Perserikatan Bangsa-Bangsa, menyerukan pertemuan Dewan Keamanan yang mendesak, dan menyebut langkah itu sebagai serangan terhadap kedaulatan dan keamanan nasionalnya.