-
Dedolarisasi Menggema di Asia Tenggara, Malaysia Ikut Buang Dolar AS
Okt 15, 2023 21:26Gerakan melawan dominasi dolar Amerika Serikat (USD) dari arus perdagangan dan investasi global terus meluas sampai ke Asia Tenggara.
-
Menteri Malaysia: Kepatuhan TikTok terhadap Hukum Belum Memuaskan
Okt 15, 2023 11:10Menteri Komunikasi dan Digital Malaysia Fahmi Fadzil menilai Kepatuhan TikTok terhadap hukum di Malaysia masih belum memuaskan.
-
Maskapai Malaysia MYAirline Gulung Tikar, 5.000 Penumpang Telantar
Okt 13, 2023 21:47Maskapai penerbangan tarif murah di Malaysia MYAirline tiba-tiba menghentikan operasinya pada Kamis (12/10/2023).
-
PM Thailand Kunjungi Malaysia
Okt 12, 2023 12:07Perdana Menteri Thailand Srettha Thavisin melakukan kunjungan kerja dua hari ke Malaysia bertemu dengan Raja Malaysia Yang di-Pertuan Agong Al-Sultan Abdullah dan Perdana Menteri Malaysia untuk meninjau hubungan bilateral dua negara dan mengeksplorasi kerja sama baru.
-
PM Malaysia Akui Kalah dari Indonesia dalam Pembangunan Infrastruktur Perbatasan
Okt 10, 2023 22:07Perdana Menteri Anwar Ibrahim mengakui Malaysia terlambat dalam pembangunan dan peningkatan fasilitas di sepanjang perbatasan Malaysia dan Indonesia di Kalimantan, termasuk kantor imigrasi, bea cukai, karantina, dan keamanan.
-
Ikut RI, Malaysia Jajaki Larang TikTok Shop Jualan
Okt 09, 2023 20:32Menteri Komunikasi dan Digital Malaysia Fahmi Fadzil mengatakan pemerintah tengah mempertimbangkan kebijakan yang sama dengan pemerintah Indonesia terkait melarang transaksi e-niaga di platform media sosial TikTok.
-
Malaysia Umumkan Solidaritas untuk Rakyat Palestina
Okt 08, 2023 21:42Perdana Menteri Malaysia, mengatakan bahwa negaranya tetap bersolidaritas terhadap perjuangan rakyat Palestina.
-
Malaysia Siaga Hadapi Kemungkinan Munculnya Penyakit X
Okt 06, 2023 11:05Kementerian Kesehatan Malaysia (KKM) menyatakan siap dan waspada terhadap kemungkinan munculnya penyakit X berdasarkan pengalaman sebelumnya menangani penyakit seperti COVID-19 hingga MERS-CoV.
-
Menteri Malaysia Sindir RI: Kabut Asap Tak Boleh Jadi Hal yang Normal
Okt 05, 2023 20:54Pemerintah Malaysia meminta Indonesia untuk segera mengambil tindakan atas menyebarnya kabut asap seiring dengan kualitas udara yang semakin memburuk di berbagai wilayah Negeri Jiran.
-
Kualitas Udara di Malaysia Membaik
Okt 05, 2023 11:28Kualitas udara di seluruh wilayah di Semenanjung Malaysia pada Rabu petang membaik dengan kategori moderat hingga baik.