Pars Today
Warga Yaman dari semua lapisan masyarakat berbondong-bondong ke jalan-jalan ibu kota Yaman, Sanaa, untuk memperingati Imam ketiga Muslim Syiah, Imam Husein. Dia gugur syahid pada "Asyura," hari kesepuluh bulan Muharam.
Ratusan pelayat berbaris melalui berbagai jalan, mengenakan pakaian hitam dan membacakan syair untuk menghormati Imam Husein yang bersama dengan lusinan anggota keluarga dan sahabat setianya menjadi syahid di Karbala di Irak saat ini.
Muslim memukuli dada mereka dan meneteskan air mata untuk seorang pria yang terbunuh sekitar 14 abad yang lalu, tetapi kesyahidannya yang menyayat hati terus menyentuh hati para pengikutnya; dia adalah Imam Husein, Imam Syiah Ketiga.
Puluhan orang terluka dan lebih banyak lagi ditangkap setelah pasukan pemerintah menyerang pelayat Muharam di kota utama Srinagar, Kashmir yang dikuasai India.
Ketika bulan Muharam tiba, rakyat Republik Islam Iran tenggelam dalam duka mengenang kesyahidan Imam Husein as, cucu tercinta Rasulullah Saw.
Sekretaris Jenderal Gerakan Ansarullah Yaman menyampaikan pidato pada kesempatan memperingati Hari Asyura, dan ada empat poin penting yang dapat dicermati dari uraiannya.
Puluhan ribu warga Ardabil, Republik Islam Iran menghadiri acara duka pada hari Tasu'a di bundaran Alaghapy ('Ali Qapu) Ardabil untuk mengenang kesyahidan Imam Husein as, cucu tercinta Rasulullah Saw.
Warga Yaman menggelar pawai di Sanaa dan berbagai kota besar lainnya untuk memperingati Asyura dan mendukung rakyat Palestina dalam melawan agresi militer rezim Zionis Israel.
Hari ini, Senin, 10 Muharam 1444 H/8 Agustus 2022 adalah hari memperingati Asyura. Rakyat Republik Islam Iran tenggelam dalam duka mengenang kesyahidan Imam Husein as, cucu tercinta Rasulullah Saw.
Pemerintah Taliban memberlakukan pembatasan baru bagi penganut Syiah di provinsi utara Balkh, terutama ibu kota provinsi ini, Mazar-i-Sharif, yang bertentangan dengan janjinya memberikan kebebasan menjalankan ritual agamanya kepada orang-orang Syiah.