• Inflasi AS Mencapai Rekor 40 Tahun Menjelang Pemilu Paruh Waktu

    Inflasi AS Mencapai Rekor 40 Tahun Menjelang Pemilu Paruh Waktu

    Okt 17, 2022 17:06

    Dalam apa yang disebut "bencana" bagi Partai Demokrat yang berkuasa, inflasi telah mencapai level tertinggi 40 tahun dalam pembacaan resmi terakhir sebelum pemilihan legislatif paruh waktu bulan depan.

  • Demonstrasi Massal di Prancis Menentang NATO

    Demonstrasi Massal di Prancis Menentang NATO

    Okt 11, 2022 11:46

    Puluhan ribu orang Prancis menggelar demonstrasi di Paris untuk memprotes kenaikan tajam biaya hidup dan inflasi, dan menuntut penarikan negara mereka dari NATO. Mereka meminta pemerintah Prancis mengubah posisinya terhadap NATO dan Uni Eropa secara umumnya.

  • Demonstran Prancis Tuntut Negaranya Keluar dari NATO

    Demonstran Prancis Tuntut Negaranya Keluar dari NATO

    Okt 09, 2022 16:59

    Ribuan demonstran Prancis turun ke jalan kota Paris, memprotes melambungnya biaya hidup dan inflasi, dan menuntut negaranya keluar dari Pakta Pertahanan Atlantik Utara, NATO.

  • Lagarde: Prospek Eropa Suram

    Lagarde: Prospek Eropa Suram

    Sep 27, 2022 15:45

    Gubernur Bank Sentral Eropa, Christine Lagarde mengatakan, dampak ekonomi perang Ukraina terhadap Zona Eropa masih terus berlanjut dan tingkat inflasi sangat tinggi.

  • Demo Ribuan Warga Prancis Menuntut Pengunduran Diri Macron

    Demo Ribuan Warga Prancis Menuntut Pengunduran Diri Macron

    Sep 19, 2022 10:25

    Ribuan warga Prancis berkumpul di bundaran Place Royale Paris sejalan dengan permintaan partai sayap kanan Patriot dan menuntut pengunduran diri Presiden Prancis Emmanuel Macron.

  • 13% Inflasi AS, Hasil Hasutan Perang Pemerintah Biden

    13% Inflasi AS, Hasil Hasutan Perang Pemerintah Biden

    Sep 15, 2022 10:39

    Sejak Joe Biden memasuki Gedung Putih, tingkat inflasi di Amerika Serikat telah mencapai dua digit, dan dengan kenaikannya menjadi 13%, situasi ekonomi keluarga di negara ini semakin memburuk.

  • Inggris dan UE Melalui Masa Ekonomi yang Sulit

    Inggris dan UE Melalui Masa Ekonomi yang Sulit

    Sep 05, 2022 15:54

    Krisis energi di Inggris mempengaruhi sistem perawatan kesehatannya. Rumah sakit telah diperingatkan untuk memotong perawatan pasien. Pemotongan tersebut diperlukan untuk mengimbangi kenaikan tagihan energi.

  • Krisis Energi di Eropa Menghadapi Musim Dingin Mendatang

    Krisis Energi di Eropa Menghadapi Musim Dingin Mendatang

    Aug 31, 2022 11:04

    Saat hari-hari dingin musim dingin semakin dekat, perhatian negara-negara Eropa untuk memasok energi yang dibutuhkan oleh penduduk benua ini semakin meningkat.

  • Krisis Ekonomi di Eropa, Inggris Tanpa Makanan dan Bahan Bakar

    Krisis Ekonomi di Eropa, Inggris Tanpa Makanan dan Bahan Bakar

    Aug 22, 2022 10:13

    Dalam beberapa bulan terakhir, situasi ekonomi di sebagian besar negara Eropa telah menghadapi krisis.

  • Setahun Taliban Berkuasa di Afghanistan

    Setahun Taliban Berkuasa di Afghanistan

    Aug 10, 2022 10:48

    Dengan berlalunya satu tahun sejak Taliban berkuasa kembali di Afghanistan, penderitaan dan rasa sakit rakyat negara ini telah meningkat dibandingkan dengan pendudukan negara ini oleh Amerika Serikat dan NATO (2001-2021).