-
PM Inggris: Kami Ingin Perluas Koordinasi Keamanan dengan Erbil
Nov 24, 2022 21:10Perdana Menteri Inggris dalam pesannya untuk PM Wilayah Kurdistan Irak, menyampaikan keinginan kuat London untuk memperluas kerja sama dan koordinasi keamanan dengan Erbil.
-
Irak akan Tempatkan Pasukan di Perbatasan Iran-Turki
Nov 24, 2022 19:31Dewan Keamanan Nasional Irak dalam pertemuan yang dihadiri oleh pejabat militer dan komandan pasukan Peshmerga, mengabarkan upaya penguatan pasukan di perbatasan Iran dan Turki.
-
Abdollahian: Konspirasi Pecah Belah Iran 8 Minggu Lalu, Gagal
Nov 23, 2022 20:55Menteri Luar Negeri Iran menyinggung konspirasi musuh-musuh negara ini delapan minggu lalu untuk menyerang sistem Republik Islam. Menurutnya konspirasi terhadap rakyat Iran ini gagal.
-
IRGC Menggempur Markas Kelompok Teroris-Separatis PAK
Nov 22, 2022 20:45Angkatan Darat, Korps Garda Revolusi Islam Iran, IRGC mengempur markas kelompok teroris-separatis Kurdistan Freedom Party, PAK di Wilayah Kurdistan, Irak.
-
Al Mayadeen: Mayoritas Senjata Perusuh di Iran dari Kurdistan Irak
Nov 22, 2022 16:56Stasiun televisi Lebanon mengabarkan berkurangnya domain kerusuhan di seluruh Iran, dan peningkatan proses penangkapan anasir-anasir yang terlibat dalam aksi teror serta sabotase.
-
Tekad Iran untuk Menindak Teroris Separatis di Irak Utara
Nov 22, 2022 11:35Unit rudal dan pesawat tak berawak Korps Garda Revolusi Islam sekali lagi menargetkan markas kelompok teroris Komala dan Demokrat di provinsi Sulaimaniyah dan Erbil di Irak.
-
Iran Serahkan 70 Bukti Kehadiran Teroris di Wilayah Kurdistan ke Erbil
Nov 21, 2022 19:34Duta Besar iran untuk Irak, menyerahkan lebih 70 bukti terkait kehadiran para teroris di Wilayah Kurdistan, kepada pejabat Erbil. Menurutnya, janji penempatan pasukan Irak di perbatasan Kurdistan tidak ditepati.
-
Brigjen Fadavi: Sebelum Menyerang, IRGC Beritahu Pejabat Irak dan Kurdistan
Nov 21, 2022 19:01Wakil Komandan Korps Garda Revolusi Islam Iran, IRGC mengatakan, dalam serangan terbaru ke markas teroris di Wilayah Kurdistan Irak, Iran terlebih dahulu memberitahu pejabat Baghdad dan Erbil. Serangan-serangan sebelumnya juga begitu.
-
Iran-Irak Bahas Perlucutan Senjata Kelompok Teroris di Kurdistan
Nov 21, 2022 16:19Duta Besar Iran untuk Irak mengatakan, pemerintah pusat Baghdad akan mengambil alih kontrol perbatasan, dan melucuti senjata kelompok-kelompok separatis, lalu mengembalikan mereka ke kamp-kamp pengungsian.
-
Rudal dan Drone IRGC Bombardir Pangkalan Teroris Kurdistan Irak
Nov 21, 2022 11:37Korps Garda Revolusi Islam Iran (IRGC) melancarkan serangan rudal dan drone ke arah pangkalan teroris Kurdistan Irak.