-
AS Khawatir Pendapatan Minyak Iran dari Asia Tenggara Meningkat
May 08, 2024 19:46Salah satu media Amerika Serikat, melaporkan, upaya Iran, dan kelompok-kelompok semacam Hamas, untuk meningkatkan pendapatan dari Asia Tenggara, telah memicu kekhawatiran Gedung Putih.
-
Mengapa Serangan terhadap Pangkalan Militer AS Dimulai Kembali?
Apr 27, 2024 10:48Dengan pelanggaran gencatan senjata tidak tertulis antara Amerika Serikat dan kelompok-kelompok perlawanan oleh Washington, serangan baru terhadap pangkalan negara itu di Suriah dan Irak pun dimulai.
-
Ekspor Produk Migas Iran Pecahkan Rekor Meski Ada Sanksi AS
Mar 24, 2024 14:04Situs Al-Jazeera menulis dalam sebuah laporan, Iran telah menantang sanksi AS dengan memecahkan rekor dalam produksi dan ekspor produk minyak dan gas.
-
Iran Sita Kapal Kargo Minyak AS
Mar 06, 2024 17:50Angkatan laut Republik Islam Iran dilaporkan menyita kapal kargo minyak AS senilai 50 juta dolar.
-
Pertumbuhan Ekonomi Iran di tengah Sanksi
Feb 26, 2024 11:40Dana Moneter Internasional (IMF) mengumumkan, pertumbuhan ekonomi Republik Islam Iran di banding dengan prediksi sebelumnya mengalami peningkatan signifikan.
-
Rusia Mengritik AS Memanfaatkan Daesh untuk Mengacaukan Stabilitas Suriah
Jan 28, 2024 11:23Pada tanggal 25 Januari, di akhir pertemuan "Proses Astana" di Kazakhstan, Alexander Lavrentyev, Utusan Khusus Presiden Rusia di Suriah mengumumkan bahwa negara-negara yang berpartisipasi dalam pertemuan ini (Rusia, Iran dan Turki) sepakat menilai kehadiran AS di Suriah sebagai faktor ketidakstabilan. Perkembangan lapangan terkait Suriah dan perang melawan terorisme telah diumumkan sebagai fokus pertemuan Proses Astana ke-21.
-
Komandan AL Iran: Era Pencurian Kapal oleh AS sudah Berakhir
Jan 15, 2024 19:38Komandan Angkatan Laut Militer Iran terkait penyitaan kapal tanker afiliasi Amerika Serikat, mengatakan, menurut istilah Rahbar, era "pukul lalu lari", sudah berakhir.
-
Ledakan di Dekat Kilang Minyak-Kilang Minyak Haifa
Jan 14, 2024 17:03Media-media Rezim Zionis, mengabarkan terdengarnya suara ledakan hebat di Haifa, dekat kilang minyak-kilang minyak di kota ini.
-
AL Militer Iran Sita Kapal Tanker St Nikolas di Laut Oman
Jan 11, 2024 21:12Menyusul pelanggaran yang dilakukan setahun lalu, dan pencurian minyak Iran, oleh Amerika Serikat menggunakan kapal tanker Suez Rajan, maka kapal yang berganti nama San Nicolas ini, disita Angkatan Laut Militer Iran.
-
Reuters: Lalu Lintas Tanker Non-AS dan Israel di Laut Merah Stabil
Jan 10, 2024 21:59Kantor berita Reuters, mengatakan meski serangan Yaman, terus berlanjut namun lalu lintas kapal-kapal tanker di Laut Merah, pada bulan Desember 2023 berlangsung normal.