• Rouhani: Trump Gagal Kurangi Ekspor Minyak Iran ke Titik Nol

    Rouhani: Trump Gagal Kurangi Ekspor Minyak Iran ke Titik Nol

    Des 19, 2020 20:44

    Presiden Republik Islam Iran Hassan Rouhani mengatakan, meskipun perang ekonomi yang dilancarkan oleh pemerintahan Presiden Amerika Serikat Donald Trump terhadap Tehran ditingkatkan, namun Washington telah gagal dalam upayanya untuk mengecilkan ekspor minyak Republik Islam ke titik nol.

  • Reuters: Aramco akan Pecat Ratusan Karyawannya

    Reuters: Aramco akan Pecat Ratusan Karyawannya

    Jun 19, 2020 19:22

    Sejumlah sumber mengabarkan rencana pemecatan ratusan pekerja perusahaan minyak nasional Arab Saudi, Aramco.

  • Upaya AS untuk Menakut-nakuti Sekutu Venezuela

    Upaya AS untuk Menakut-nakuti Sekutu Venezuela

    Jun 19, 2020 17:32

    Presiden Amerika Serikat Donald Trump telah meningkatkan tekanan terhadap Venezuela melalui penambahan sanksi. Langkah ini merupakan bagian upaya untuk menggulingkan pemerintahan Presiden Nicolas Maduro.

  • Iran Bantah Laporan Tak Berdasar Sekretariat PBB

    Iran Bantah Laporan Tak Berdasar Sekretariat PBB

    Jun 14, 2020 19:32

    Kementerian Luar Negeri Republik Islam Iran menyangkal tuduhan Sekretariat PBB yang berada di bawah tekanan rezim AS dan Arab Saudi, dan menyatakan keprihatinan yang mendalam atas penggunaan instrumen Sekretariat PBB untuk kepentingan politik.

  • Ucapan Terima Kasih Presiden Venezuela kepada Iran

    Ucapan Terima Kasih Presiden Venezuela kepada Iran

    May 26, 2020 16:47

    Presiden Venezuela Nicolas Maduro mengucapkan terima kasih kepada Presiden Republik Islam Iran Hassan Rouhani, yang telah mengirimkan bantuan migas. Menurutnya, bantuan itu sangat membantu Venezuela bertahan dari krisis energi untuk beberapa bulan ke depan.

  • Perusahaan Minyak AS di Basrah Irak Dihantam Rudal

    Perusahaan Minyak AS di Basrah Irak Dihantam Rudal

    Apr 06, 2020 17:48

    Sumber keamanan Irak mengabarkan penembakan lima rudal ke salah satu perusahaan minyak Amerika Serikat di Basrah, selatan Irak.

  • Jumpa Pers Mingguan Jubir Kemlu Iran

    Jumpa Pers Mingguan Jubir Kemlu Iran

    Nov 25, 2019 18:48

    Juru bicara Kementerian Luar Negeri Republik Islam Iran Sayid Abbas Mousavi mengatakan, pernyataan dan intervensi para pejabat Amerika Serikat terkait dengan kerusuhan terbaru di Iran bukan bentuk persahabatan dan kebaikan terhadap rakyat negara ini.

  • Penduduk Kermanshah Demo Kecam Perusuh

    Penduduk Kermanshah Demo Kecam Perusuh

    Nov 24, 2019 22:17

    Masyarakat Kermanshah menggelar pawai dari Bundaran Modarres menuju Bundaran Azadi pada Minggu (24/11/2019) untuk mengecam para perusuh.

  • Lagi, Ratusan Ribu Warga Iran Unjuk Rasa Kecam Perusuh

    Lagi, Ratusan Ribu Warga Iran Unjuk Rasa Kecam Perusuh

    Nov 23, 2019 15:35

    Ratusan ribu warga Republik Islam Iran di kota Firouzkouh, Quds, Qarchak, Shemiranat, dan Ray di Provinsi Tehran turun ke jalan-jalan untuk mengecam perusuh yang merusak fasilitas publik.

  • Bloomberg: Aramco Terancam Tenggelam

    Bloomberg: Aramco Terancam Tenggelam

    Nov 21, 2019 16:51

    Situs berita Amerika Serikat, Bloomberg menulis, perusahaan minyak nasional Arab Saudi, Aramco dalam beberapa dekade mendatang terancam tenggelam, dan peningkatan suhu udara di Saudi dapat membawa kerugian besar bagi perusahaan ini, serta menyebabkan jutaan warga Saudi kekurangan pasokan air.