-
Mencermati Kunjungan Presiden Cina ke Washington
Nov 18, 2023 10:30Dalam pertemuannya dengan Presiden AS Joe Biden di San Francisco, California, Presiden Cina Xi Jinping menekankan, “Washington dan Beijing harus bekerja sama untuk menyelesaikan perbedaan pendapat mereka, menghormati garis merah dan prinsip masing-masing, dan menghindari tindakan provokatif.”
-
Presiden Cina dan Amerika Bertemu di California
Nov 16, 2023 19:36Presiden Cina dalam pertemuannya dengan presiden AS di kota San Francisco, negara bagian California, kepada Biden mengatakan, Washington dan Beijing harus berusaha menyelesaikan friksi di antara mereka, menghormati garis merah dan prinsip masing-masing, serta menghindari langkah provokatif.
-
Ratusan Orang Protes APEC di Malam Pertemuan di San Francisco
Nov 15, 2023 12:57Ratusan demonstran, mulai dari kelompok anti-kapitalis hingga pro-Palestina, berkumpul di San Francisco pada hari Minggu menjelang KTT APEC untuk memprotes blok dunia tersebut.
-
Delapan Langkah Cina untuk Mempercepat Inisiatif OBOR
Okt 20, 2023 15:26Pada peringatan 10 tahun Inisiatif One Belt One Road (OBOR), Presiden Cina menguraikan delapan langkah praktis untuk mempercepat perluasan inisiatif tersebut.
-
Menelisik Tujuan Perjalanan Putin ke Cina
Okt 18, 2023 12:12Presiden Rusia Vladimir Putin tiba di Beijing pada Selasa (17/10/2023), untuk berpartisipasi dalam Forum Kerja Sama Internasional Belt and Road (OBOR).
-
Kim Jong-un Menekankan Perluasan Hubungan Bilateral dengan Cina
Sep 25, 2023 11:26Dalam suratnya kepada Presiden Cina Xi Jinping, Pemimpin Korea Utara Kim Jong-un menekankan perluasan hubungan bilateral kedua negara.
-
Pemimpin Korut Menekankan Perluasan Hubungan Bilateral dengan Cina
Sep 24, 2023 13:57Dalam suratnya kepada Presiden Cina, pemimpin Korea Utara menekankan perluasan hubungan bilateral kedua negara.
-
Cina: Kami Menentang Kehadiran Pasukan Asing di Suriah
Sep 23, 2023 22:05Cina dan Suriah merilis pernyataan bersama terkait kesepakatan kemitraan strategis dan menegaskan bahwa kehadiran pasukan asing di wilayah Suriah, melanggar hukum, dan penjarahan sumber daya alam Suriah harus dihentikan.
-
Membaca Urgensi Kunjungan Bashar Assad ke Cina
Sep 23, 2023 11:21Pada hari Kamis (21/09/2023), Presiden Suriah Bashar Assad tiba di kota Hangzhou yang terletak di timur Cina untuk berpartisipasi dalam acara pembukaan Asian Games di Hangzhou, sekaligus melakukan pertemuan dengan mitranya dari Cina, Xi Jinping.
-
Cina: Amerika Serikat Harus Belajar Hidup Damai
Sep 19, 2023 19:12Presiden Cina mengatakan, Amerika Serikat dan Cina, harus bisa hidup berdampingan secara damai, dan secara implisit menekankan pentingnya mengurangi ketegangan dua negara.