-
Kashmir yang Dikuasai India Bersiap Memperingati Muharam
Aug 04, 2022 12:40Muharam, bulan pertama dalam kalender Islam sudah di depan mata. Seperti di bagian lain dunia, orang-orang di sini di Kashmir, satu-satunya wilayah mayoritas Muslim di India, juga bersiap untuk acara tahunan Muharam.
-
Kashmir yang Dikuasai India Bersiap Memperingati Muharam
Aug 04, 2022 12:40Muharam, bulan pertama dalam kalender Islam sudah di depan mata. Seperti di bagian lain dunia, orang-orang di sini di Kashmir, satu-satunya wilayah mayoritas Muslim di India, juga bersiap untuk acara tahunan Muharam.
-
Kebangkitan Imam Husein Menurut Imam Khomeini dan Rahbar
Aug 03, 2022 20:52Imam Khomeini, bapak pendiri Republik Islam Iran mengatakan, "Revolusi Islam Iran percikan dari Asyura dan revolusi besar ilahinya."
-
Acara Duka Malam Kelima Muharam 1444 H di Shiraz
Aug 03, 2022 18:49Peziarah dan pelayan Kompleks Haram Shah Cheragh serta warga Shiraz, provinsi Fars, Republik Islam Iran menghadiri acara duka mengenang kesyahidan Imam Husein as, cucu Rasulullah Saw pada Selasa malam, 2 Agustus 2022/4 Muharam 1444 H. Ini adalah acara duka malam kelima Muharam.
-
Majelis Duka Malam Keempat Muharam 1444 H di Bagh-e-Feyz (2)
Aug 03, 2022 16:20Setiap tahun, terutama pada bulan Muharam, sebuah pasar di kota Hamedan, Republik Islam Iran menjual barang-barang simbol duka atas kesyahidan Imam Husein as, cucu tercinta Rasulullah Saw.
-
Muharam, Pasar Hamedan Jual Barang-Barang Simbol Duka (2)
Aug 03, 2022 16:09Setiap tahun, terutama pada bulan Muharam, sebuah pasar di kota Hamedan, Republik Islam Iran menjual barang-barang simbol duka atas kesyahidan Imam Husein as, cucu tercinta Rasulullah Saw.
-
Imam Husein as dalam Karya Pemikir Ahli Sunnah
Aug 03, 2022 15:50Kesyahidan Imam Husein as bukan hanya menciptakan kehangatan di hati orang-orang Syiah yang tidak akan pernah padam, tetapi juga menjadi sumber hidayah bagi banyak pencari kebebasan dari berbagai agama dan kepercayaan di dunia. Sepanjang sejarah, banyak pemikir dengan agama yang berbeda telah berbicara tentang kebangkitan Asyura.
-
Teks dan Terjemahan Nasyid Sarbazaan-e Zahoor
Aug 02, 2022 17:43Menjelang Muharam, Forum Internasional Hazrat Ali Ashgar as memproduksi dan merilisi nasyid berjudul "Sarbazaan-e Zahoor" (Tentara-Tentara Masa Kemunculan Imam Mahdi as).
-
Muharam, Pasar Hamedan Jual Barang-Barang Simbol Duka (1)
Aug 02, 2022 15:09Setiap tahun, terutama pada bulan Muharam, sebuah pasar di kota Hamedan, Republik Islam Iran menjual barang-barang simbol duka atas kesyahidan Imam Husein as, cucu tercinta Rasulullah Saw.
-
Majelis Duka Malam Ketiga Muharam 1444 H di Qom
Aug 01, 2022 21:13Kelompok Razmandeghan-e Eslam (Pejuang Islam) Qom menyelenggarakan majelis duka malam ketiga Muharam 1444 H di Kompleks Imam Khomeini, Golzar Shohada Ali Bin Ja'far as di Qom, Minggu (31/7/2022) malam/2 Muharam 1444 H.