Pars Today
Sebanyak 16 perusahaan berbasis pengetahuan dan teknologi Iran memamerkan kemampuannya di pameran pertanian dan industri ke-9 terkait Kenya.
Enam belas perusahaan berbasis pengetahuan Iran akan berpartisipasi dalam Pameran Kesehatan Internasional Kenya ke-24, yang akan diadakan di Nairobi mulai 17 hingga 19 April 2024.
Ketua Dewan Pimpinan Transisi Sudan, Jenderal Abdel Fattah al-Burhan mengonfirmasi kesiapan militer negara ini untuk menerapkan gencatan senjata di Sudan jika rumah-rumah warta, pusat sipil dan instansi pemerintah dikosongkan dari pasukan paramiliter RSF.
Perkembangan di Republik Islam Iran selama sepekan terakhir diwarnai sejumlah hal penting, di antaranya, Tehran menjadi tuan rumah APA.
Perjalanan dua hari Sayid Ebrahim Raisi, Presiden Republik Islam Iran ke tiga negara Afrika, Kenya, Uganda, dan Zimbabwe, berakhir hari Kamis (13/07/2023) dan Raisi kembali ke Tehran Jumat (14/7) dini hari.
Presiden Republik Islam Iran Sayid Ebrahim Raisi bertemu dengan tokoh-tokoh agama, cendekiawan dan umat Islam di Masjid Nasional Kampala pada hari Kamis, 13 Juli 2023.
Presiden Iran Ebrahim Raisi telah mengunjungi tiga negara Afrika, Kenya, Uganda dan Zimbabwe.
Ikutilah perkembangan dunia hari ini bersama kami dalam program Warta Berita Dunia. Selamat mengikuti...