-
PM Malaysia Desak Jerman Gunakan Pengaruh untuk Gencatan Senjata Gaza
Jan 14, 2024 14:57Perdana Menteri (PM) Malaysia Anwar Ibrahim mendesak Jerman menggunakan pengaruhnya guna mendesak Israel agar mau melakukan gencatan senjata dan memberikan akses kemanusiaan di Gaza.
-
Jepang Batal Garap Proyek Kereta Cepat Malaysia-Singapura
Jan 13, 2024 19:23Beberapa perusahaan Jepang mundur dari proyek kereta cepat Kuala Lumpur-Singapura, kata sejumlah narasumber pemerintah dan perusahaan pada Kamis. Perusahaan Jepang mundur mengingat risiko yang tinggi dalam proyek tersebut.
-
Dinamika Asia Tenggara, 13 Januari 2024
Jan 13, 2024 15:32Dinamika di negara-negara Asia Tenggara pekan lalu diwarnai sejumlah isu penting, di antaranya; Malaysia Makin Frontal Tantang Israel: Tampung Pemimpin Hamas Hingga Dukung Afsel di ICJ.
-
Kemlu Malaysia Keluarkan Travel Warning ke Yaman
Jan 13, 2024 10:50Kementerian Luar Negeri Malaysia mengeluarkan travel warning ke Yaman dan menyarankan seluruh warganya untuk menunda perjalanan yang tidak penting ke negara Arab ini.
-
Malaysia Mau Kuasai Pasokan Mobil Listrik
Jan 11, 2024 21:53Malaysia makin kencang mengupayakan pertumbuhan industri semikonduktor (chip) untuk menyambut pasar mobil listrik (electric vehicle/EV) yang terus berkembang.
-
Tingkat Pengangguran di Malaysia Kembali ke Level Sebelum Pandemi
Jan 10, 2024 19:35Departemen Statistik Malaysia (DOSM) melaporkan tingkat pengangguran pada November 2023 turun menjadi 3,3 persen sehingga kembali kelevel sebelum pandemi COVID-19 yang tercatat sebanyak 569,2 ribu orang menganggur.
-
Malaysia Makin Frontal Tantang Israel: Tampung Pemimpin Hamas Hingga Dukung Afsel di ICJ
Jan 09, 2024 19:45Malaysia kian menunjukkan sikap frontal terhadap aksi agresi militer Israel dalam Perang Gaza terhadap warga sipil Palestina.
-
Warga Terdampak Banjir di Johor Malaysia Bertambah, 456 Orang Dievakuasi
Jan 07, 2024 22:17Jumlah warga terdampak banjir di Malaysia, bertambah menjadi 456 korban, dan sudah ditempatkan di 10 tempat pengungsian sementara, akibat menyusul hujan deras yang terus menerus sejak Minggu (7/1/2024) dinihari.
-
PM Malaysia Desak Dalang Aksi Kekerasan di Iran Diadili
Jan 05, 2024 21:26Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim mendesak agar dalang aksi kekerasan di Provinsi Kerman, Iran pada Rabu (3/1) lalu yang merenggut nyawa dapat diadili.
-
McDonald's Malaysia Panen Hujatan Usai Gugat Aksi Boikot Produk Israel
Jan 04, 2024 19:42McDonald's Malaysia diserang balik usai melayangkan gugatan atas gerakan boikot yang dilakukan warga Malaysia terhadap perusahaan yang diduga mendukung Israel.