-
Klaim Trump: Saya Siap Mendengar Permintaan Pencabutan Sanksi atas Iran
Nov 07, 2025 13:47Pars Today - Presiden AS Donald Trump mengklaim bahwa Iran telah meminta pencabutan sanksi dan ia siap mendengarkan permintaan terkait hal ini.
-
Berakhirnya Resolusi DK PBB 2231; Tuntutan Iran untuk Pencabutan Sanksi Didukung oleh 121 Negara
Okt 18, 2025 18:22Pars Today – Kementerian Luar Negeri Republik Islam Iran dalam sebuah statemen mengumumkan berakhirnya Resolusi 2231 Dewan Keamanan PBB.
-
Membaca Ulang Penipuan Barat | Penipuan Eropa dengan Mekanisme yang Disebut INSTEX
Aug 27, 2025 17:37Pars Today - Setelah penarikan AS dari JCPOA pada Mei 2018, Troika Eropa dan Uni Eropa berjanji untuk menetralkan efek negatif sanksi sepihak Washington terhadap Iran dengan imbalan Iran tetap berada di JCPOA.
-
Baghaei: Ke Eropa, Iran Sudah Jelaskan Sikap Soal Pencabutan Sanksi dan Hak Nuklir
Aug 27, 2025 14:13Pars Today - Menyinggung perundingan hari Selasa antara wakil menteri luar negeri Iran dan tiga negara Eropa di Jenewa, juru bicara Kementerian Luar Negeri Republik Islam Iran mengatakan, "Selama perundingan ini, sikap Republik Islam Iran di bidang pencabutan sanksi serta hak nuklir, sesuai dengan Perjanjian Non-Proliferasi Nuklir (NPT), telah dijelaskan dengan gamblang kepada pihak-pihak yang berseberangan."