-
PM Malaysia: Masalah ‘Allah’ Harus Dibahas Lagi untuk Hindari Kebingungan
May 26, 2023 11:42Perdana Menteri Malaysia melakukan pertemuan Muzakarah Ulama-Umara dan membahas masalah penggunaan kata ‘Allah’ bagi non-Muslim di Selangor hari ini, Jumat (26/05/2023).
-
Ulama Irak Minta Tentara Ukraina yang Bakar Al Quran Ditindak Tegas
Mar 19, 2023 19:43Ulama Irak menuntut tindakan tegas, dan nyata atas aksi sejumlah tentara Ukraina, yang menghina kitab suci umat Islam.
-
Nisfu Sya'ban, Puluhan Ribu Warga Iran Berdoa di Masjid Jamkaran (1)
Mar 09, 2023 19:38Puluhan ribu warga kota Qom, Republik Islam Iran dan peziarah dari berbagai daerah dan kota lainnya memadati aula Masjid Suci Jamkaran pada Selasa malam, 7 Maret 2023 atau 14 Sya'ban 1444 H.
-
Presiden Iran Bertemu Mubalig dan Ulama
Mar 01, 2023 20:27Presiden Republik Islam Iran Sayid Ebrahim Raisi bertemu ulama dan Mubalig pada hari Rabu, 1 Maret 2023 yang bertepatan dengan 8 Sya'ban 1444 H.
-
Rahbar: Basis Kerakyatan Iran, Argumen Terakhir bagi Pejabat dan Ulama
Feb 23, 2023 18:23Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran atau Rahbar dalam pertemuan dengan anggota Majelis Khobregan (Dewan Pakar Kepemimpinan) mengatakan, basis kerakyatan Iran yang kuat adalah argumen terakhir bagi semua pejabat pemerintah dan ulama.
-
MTQ Internasional ke-39 di Iran Berakhir (1)
Feb 23, 2023 17:32Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Internasional ke-39 di Republik Islam Iran telah berakhir. Acara penutupan digelar pada hari Rabu, 22 Februari 2023.
-
Dewan Ahli Kepemimpinan Iran Gelar Pertemuan ke-11 (2)
Feb 21, 2023 20:34Anggota Dewan Ahli Kepemimpinan Republik Islam Iran (Majles-e Khobregan-e Rahbari) menggelar rapat dan pertemuan ke-11 pada hari Selasa (21/2/2023).
-
Bi'tsah, Santri-Santri di Kota Qom Memakai Serban
Feb 19, 2023 16:00Puluhan santri di kota suci Qom, Republik Islam Iran mendatangi kediaman sejumlah Marja' Besar Taklid di kota ini untuk memakaikan serban mereka.
-
Presiden Iran Salat Berjemaah di Masjid Bersejarah Beijing (2)
Feb 16, 2023 20:41Presiden Republik Islam Iran Sayid Ebrahim Raisi menunaikan salat berjemaah di Masjid Dong Si di Beijing, ibu kota Cina pada hari Rabu (15/2/2023).
-
Kongres Nasional Namaz ke-29 Dimulai
Jan 26, 2023 17:24Kongres Nasional Namaz (Salat) ke-29 telah dimulai di Tehran, ibu kota Republik Islam Iran pada hari Kamis, 26 Januari 2023.