Pars Today
Perdana Menteri Irak, Mohammed Shia Al Sudani kembali melakukan lawatan ke Uni Emirat Arab (UEA) untuk membahas kerja sama dengan para pejabat tinggi Abu Dhabi.
Juru bicara Hamas menyesalkan statemen Kementerian Luar Negeri Uni Emirat Arab, dan Turki terkait operasi balasan pejuang Palestina di kota Al Quds.
Dinamika di negara-negara Asia Barat pekanl lalu diwarnai sejumlah isu penting di antaranya; Operasi Kontra-Intelijen Pejuang Palestina di Tubuh Militer Israel.
Perdana Menteri Pakistan Shehbaz Sharif melakukan perjalanan ke Uni Emirat Arab UEA dengan membawa agenda pemulihan ekonomi negaranya, terutama mengatasi dampak banjir yang memukul perekonomian nasional Pakistan.
Dua peristiwa baru telah terjadi sehubungan dengan perang di Yaman. Keduanya sangat penting dan menentukan dalam perkembangan konflik yang disebabkan agresi militer Arab Saudi dan sekutunya ke Yaman.
Wakil tetap Uni Emirat Arab di PBB, memprotes berlanjutnya upaya politisasi kasus senjata kimia Suriah, di Dewan Keamanan PBB.
Dinamika di negara-negara Asia Barat pekan lalu diwarnai sejumlah isu penting, di antaranya; Media Zionis: Saudi dan Israel Bohong, Sekjen Hizbullah Masih Hidup
Menteri Luar Negeri Uni Emirat Arab (UEA) bertemu dengan Presiden Suriah di Damaskus untuk membahas berbagai isu penting yang disepakati kedua belah pihak.
Menanggapi serbuan aparat keamanan Rezim Zionis ke area Masjid Al Aqsa, Cina dan Uni Emirat Arab, mendesak Dewan Keamanan PBB menggelar rapat membahas situasi keamanan di Tepi Barat.
Kepala Dewan Tinggi Politik Yaman mengatakan, Menciptakan gencatan senjata bergantung pada pembayaran gaji pegawai pemerintah dan pembukaan kembali bandara dan pelabuhan Yaman.