-
Arena Silaturahmi 25 Februari 2018
Feb 25, 2018 14:56Pada acara edisi 25 Februari 2018 yang bertepatan dengan tanggal 6 Isfand 1396 HS dan penanggalan Islam 8 Jumadil Akhir, Arena Silaturahmi kali ini membacakan pendapat pendengar radio soal agresi Arab Saudi ke Yaman, sekaligus membicarakan kondisi Iran yang akan memasuki tahun baru.
-
Arena Silaturahmi 18 Februari 2018
Feb 18, 2018 15:42Pada acara edisi 18 Februari 2018 yang bertepatan dengan tanggal 29 Bahman 1396 HS dan penanggalan Islam 1 Jumadil Akhir, Arena Silaturahmi kali ini membacakan pendapat pendengar radio soal kemenangan Revolusi Islam yang ke-39, disertai pembacaan ucapan terima kasih dari mereka yang pendapatnya dibacakan, sekaligus membicarakan kondisi Iran yang semakin dingin hingga pekan depan.
-
Arena Silaturahmi 11 Februari 2018
Feb 12, 2018 15:40Pada acara edisi 11 Februari 2018 yang bertepatan dengan tanggal 22 Bahman 1396 HS dan penanggalan Islam 24 Jumadil Awal, Arena Silaturahmi kali ini membacakan pendapat pendengar radio soal kemenangan Revolusi Islam yang ke-39, disertai pendapat analis politik, Salman Nasution tentang Revolusi Islam Iran.