-
Pasukan Khalifa Haftar Tahan Kapal Turki
Des 22, 2019 12:32Pasukan Tentara Nasional Libya (LNA), menyita sebuah kapal milik Turki di Laut Mediterania dan kemudian memindahkannya ke pelabuhan Ras al-Hilal di timur Libya.
-
Turki Siap Kirim Pasukan ke Libya
Des 22, 2019 11:38Wakil Presiden Turki Fuat Oktay, mengatakan Turki siap untuk mengambil langkah-langkah yang diperlukan jika pemerintah persatuan nasional Libya di Tripoli, mengajukan permintaan.
-
Arab Saudi Cs Dianggap Langgar Resolusi PBB di Libya
Des 21, 2019 11:24Perwakilan Tetap Pemerintah Persatuan Nasional Libya untuk PBB, menyatakan Mesir, Arab Saudi, dan Uni Emirat Arab telah melanggar resolusi Dewan Keamanan dengan menyalurkan senjata kepada kelompok yang disebut Tentara Nasional Libya (LNA) pimpinan Jenderal Khalifa Haftar.
-
Rusia Prihatin dengan Rencana Pengiriman Pasukan Turki ke Libya
Des 21, 2019 10:35Para pejabat Kementerian Luar Negeri Rusia, mengatakan bahwa mereka sangat prihatin dengan rencana Turki untuk mengirim pasukannya ke Libya.
-
Turki: Kami tak Punya Agenda Kirim Pasukan ke Libya
Des 12, 2019 15:58Berdasarkan keterangan Kementerian Luar Negeri Turki, negara ini sampai sekarang tidak punya rencana untuk mengerahkan pasukan ke Libya.
-
Erdogan Siap Kirim Tentara Turki ke Libya
Des 10, 2019 20:35Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan mengkonfirmasi kesiapan negaranya untuk mengirim pasukan ke Libya.
-
Jenderal Townsend: Rusia Tembak Jatuh Drone AS di Libya
Des 07, 2019 14:39Salah seorang komandan militer Amerika Serikat mengabarkan penembakan jatuh sebuah pesawat nirawak negara itu oleh sistem pertahanan udara Rusia di Libya sebulan lalu.
-
Dewan Keamanan Serukan Gencatan Senjata di Libya
Des 03, 2019 16:19Dewan Keamanan PBB Senin (02/12) di statemennya kembali menuntut penerapan gencatan senjata di Libya dan kembalinya pihak yang bertikai ke meja perundingan.
-
Erdogan: Kesepakatan Ankara-Tripoli akan Diberlakukan
Des 02, 2019 11:24Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan saat merespon protes sejumlah negara terkait penandatanganan kesepakatan kerja sama keamanan maritim dan minyak antara Tripoli dan Ankara mengatakan, Turki akan melaksanakan kesepakatan ini.
-
Ghassan Salamé: PBB Berupaya Hentikan Perang di Tripoli
Nov 30, 2019 12:17Utusan khusus sekjen PBB untuk Libya, Ghassan Salamé Jumat (29/11) malam seraya menjelaskan bahwa banyak intervensi asing di negara ini mengatakan, PBB berusaha menghentikan perang di Tripoli, Libya.