Pars Today
Pars Today - Salah satu ciri menonjol dari Kongres Ilmuwan Muda Ke-4 adalah pemanfaatan teknologi canggih untuk pengembangan komunikasi.
Pusat Keterampilan dan Pemberdayaan akan bertanggung jawab untuk mengoordinasikan upaya negara-negara anggota BRICS di bidang pendidikan dan pelatihan sumber daya manusia.
Menteri Luar Negeri Rusia menekankan urgensi reformasi Dewan Keamanan PBB, dan mengatakan, "BRICS mendukung peningkatan keterwakilan negara-negara Asia, Afrika dan Amerika Latin di badan ini".
Peningkatan proses bergabungnya negara-negara dunia ke dalam kelompok BRICS dapat digambarkan sebagai diperkenalkannya tatanan dunia baru melawan dominasi Barat.
Presiden Republik Islam Iran mengatakan, "Dengan terlaksananya capaian KTT BRICS maka konspirasi Amerika dan sekutunya akan gagal."
Negara-negara anggota BRICS mengkritik sikap diam AS dan negara-negara Barat lainnya terhadap genosida di Gaza pada pertemuan puncak kepala negara anggota ke-16.
Asisten Presiden Rusia Yuri Ushakov mengumumkan pada hari Selasa (22/10) bahwa 13 negara sedang dalam pembicaraan untuk mendapatkan status mitra BRICS. Dia mengatakan bahwa perolehan status negara mitra BRICS adalah masalah konsultasi antardelegasi dan akan diperiksa oleh kepala negara anggota BRICS. Seorang pembantu Kremlin mengumumkan bahwa puluhan negara telah dipertimbangkan sebagai mitra koalisi ini.
Wakil perdana menteri Serbia mengatakan negaranya sedang mempertimbangkan untuk bergabung dengan kelompok negara berkembang BRICS sebagai alternatif keanggotaan UE.
Asisten Presiden Rusia mengumumkan kehadiran para pemimpin 24 negara dalam pertemuan BRICS di Kazan.
Pars Today - Menteri Luar Negeri Republik Islam Iran menyatakan bahwa AS menggunakan ketergantungan negara pada dolar sebagai senjata dan mengumumkan bahwa de-dolarisasi adalah keinginan hampir semua negara dan bangsa yang mencintai kebebasan di dunia.