-
Tukar Tawanan, 130 Orang Ukraina dan 90 Orang Rusia Bebas
Mar 08, 2023 20:52Kementerian Pertahanan Rusia mengumumkan bahwa lebih dari 100 tahanan perang negara ini dan Ukraina telah ditukar dan mereka dibebaskan.
-
Barat Tinggalkan Rusia, Perusahaan Cina Jadi Pengganti
Mar 06, 2023 13:57Sejak perusahan negara-negara Barat meninggalkan Rusia, korporasi-korporasi Cina menjadi lebih aktif berparan di Rusia.
-
Uni Eropa Kaji Inisitif Damai Cina untuk Perang Ukraina
Feb 27, 2023 14:29Kepala Kebijakan Luar Negeri Uni Eropa menyampaikan kritik terhadap kelemahan proposal perdamaian Cina untuk mengakhiri perang di Ukraina, sambil mengumumkan bahwa Uni Eropa akan menyelidiki inisiatif tersebut.
-
Impor Minyak India dari Rusia Naik Tujuh Kali Lipat
Feb 21, 2023 15:17Di tengah sanksi ekstensif Barat terhadap Rusia setelah dimulainya perang Ukraina, India justru telah menjadi pembeli emas hitam terbesar di negara ini dengan peningkatan impor minyaknya dari Rusia sebesar tujuh kali lipat dari sebelumnya.
-
Barat Pasok Puluhan Tank ke Ukraina
Feb 20, 2023 13:07Negara-negara Barat akan mengirimkan 50 unit tank yang mereka janjikan ke Kyiv pada awal April 2023.
-
Rusia Bongkar Plot Ukraina Sulut Insiden Nuklir
Feb 20, 2023 11:35Kementerian Pertahanan Rusia mengungkapkan plot Ukraina menyulut kecelakaan nuklir di wilayahnya demi menyalahkan Rusia sebelum pertemuan PBB.
-
Wapres AS Khawatirkan Rusia Menang Perang di Ukraina
Feb 19, 2023 14:54Wakil presiden AS, Kamala Harris mengekspresikan kekhawatirannya atas kemenangan Rusia dalam perang Ukraina, dengan mengklaim bahwa kemenangan ini akan mendorong negara lain untuk mengambil tindakan serupa.
-
Zakharova: Tekanan Barat Perluas Hubungan Rusia dan Iran
Feb 14, 2023 15:00Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Rusia menekankan bahwa sanksi Barat tidak berpengaruh pada kerja sama negaranya dengan Iran, bahkan justru memperkuat hubungan tersebut.
-
Koran Prancis: Perekonomian Rusia Lebih Kuat dari Prediksi Barat
Feb 14, 2023 14:16Surat kabar Prancis, Le Monde mengumumkan tentang kondisi perekonomian Rusia dalam 12 bulan terakhir, dan menegaskan bahwa ekonomi negara ini lebih kuat dari perkiraan Barat.
-
Sekjen PBB: Dunia Menuju Perang Besar
Feb 07, 2023 14:35Sekretaris Jenderal PBB memperingatkan bahwa eskalasi konflik antara Rusia dan Ukraina mengarahkan dunia bergerak menuju perang yang lebih luas.