-
Iran Luncurkan Tiga Satelit Baru ke Luar Angkasa
Jan 28, 2024 13:59Menjelang peringatan 45 tahun kemenangan Revolusi Islam, Iran meluncurkan satelit Mehda, Kayhan 2 dan Hatef 1 yang berhasil ditempatkan pada orbit 450 km.
-
Saat Troika Eropa Tolak Kemajuan Luar Angkasa Iran
Jan 27, 2024 21:40Jerman, Prancis dan Inggris atau yang dikenal dengan troika Eropa, dalam bersamanya mengecam langkah Iran meluncurkan satelit Soraya dengan roket peluncur Qaim-100 ke orbit 750 km.
-
IRGC: Kami Siap Luncurkan Satelit Milik Negara-Negara Lain
Jan 27, 2024 16:25Kepala Departemen Ruang Angkasa, Pasukan Antariksa, Korps Garda Revolusi Islam Iran, IRGC, mengatakan, IRGC siap meluncurkan satelit milik negara-negara lain dengan 100 persen teknologi dalam negeri.
-
ISP Today: Soraya, Reprensentasi Kemajuan Industri Antariksa Iran
Jan 22, 2024 20:21Situs teknologi internasional ISP menulis, keberhasilan Iran, menempatkan satelit Soraya, pada orbit 750 kilometer di atas permukaan bumi telah membuka cakrawala baru bagi negara ini dalam eksplorasi ruang angkasa.
-
Satelit Soraya, Bukti Kemampuan Ilmuwan Muda Iran
Jan 21, 2024 22:42Ilmuwan-ilmuwan muda Republik Islam Iran berhasil meraih beragam pencapaian di bidang luar angkasa dalam beberapa tahun terakhir. Prestasi ini diraih di tengah sanksi dekstruktif Amerika Serikat (AS) dan Barat.
-
Satelit Buatan Ilmuwan Muda Iran Ini Mulai Kirimkan Sinyal ke Bumi
Jan 21, 2024 22:33Ilmuwan-ilmuwan muda Republik Islam Iran berhasil meraih beragam pencapaian di bidang luar angkasa dalam beberapa tahun terakhir. Prestasi ini diraih di tengah sanksi dekstruktif Amerika Serikat (AS) dan Barat.
-
Satelit Soraya, Simbol Keahlian Ilmuwan Muda Iran
Jan 21, 2024 21:21Satelit Soraya diproduksi dan diluncurkan oleh para ilmuwan muda Republik Islam Iran. Satelit ini mengirimkan sinyal pertamanya ke bumi dan menjadi bukti atas kemampuan dan keahlian ilmuwan muda di negara tersebut.
-
Iran Terima Sinyal Pertama dari Satelit Soraya
Jan 21, 2024 18:27Menteri Komunikasi dan Teknologi Informasi Republik Islam Iran seraya membenarkan penerimaan sinyal satelit Soraya, menyatakan keberhasilan penempatan dan pengoperasian satelit ini di orbit.
-
Peluncuran Satelit Soraya Buatan Iran
Jan 20, 2024 20:41Republik Islam Iran sukses meluncurkan satelit Soraya ke ruang angkasa. Satelit ini dikirim ke ruang angkasa dengan peluncur Ghaem-100 (Qaem-100).
-
Iran Luncurkan Satelit ke Ketinggian 750 km di atas Permukaan Bumi
Jan 20, 2024 16:48Beberapa jam lalu satelit Soraya, berhasil di luncurkan ke ruang angkasa dengan peluncur Qaem 100, dan ini adalah pertama kalinya peluncur satelit Iran, menjangkau jarak hingga 750 kilometer di atas permukaan bumi.