Pameran Alat Tulis Iran (2)
Aug 05, 2019 20:29 Asia/Jakarta
-
Pameran Alat Tulis Iran.
Pameran Alat Tulis Iran ke-7 telah dibuka pada Senin pagi, 5 Agustus 2019 dengan dihadiri oleh Ketua Organisasi Dakwah Islam Republik Islam Iran Hujjatul Islam Mohammad Qomi.
Acara pembukaan pameran tersebut juga dihadiri oleh Kepala Pusat Pengembangan Intelektual Anak-anak dan Remaja Republik Islam Iran Fazel Nazari. (RA)
Tags