-
Pembantaian kaum Alawi di Baniyas; Laporan Koran Amerika tentang Bencana Sektarian di Suriah
Apr 21, 2025 13:33Parstoday- New York Times mengonfirmasikan pembunuhan sektarian 1600 Alawi di kota Baniyas, Suriah oleh kelompok bersenjata dan pasukan pemerintah baru negara ini.
-
Pemerintah Trump Meningkatkan Tindakan Keras terhadap Mahasiswa Pro-Palestina di AS
Mar 12, 2025 10:18Pars Today - Penangkapan seorang aktivis mahasiswa anti-perang dan pro-Palestina oleh pemerintah AS di negara itu telah meningkatkan kekhawatiran tentang meningkatnya penanganan keamanan dengan para pendukung Palestina dan gerakan mahasiswa di Amerika Serikat.
-
Apa yang Sedang Terjadi di Suriah?
Mar 11, 2025 10:39Pars Today - Tiga bulan setelah jatuhnya rezim Bashar Al-Assad, Suriah menyaksikan babak baru kekerasan antara pemerintah sementara negara itu dan kelompok oposisi di berbagai wilayah.
-
Protes Anti-Netanyahu Berubah Menjadi Kerusuhan
Mar 03, 2025 12:35Polisi Israel menyerang demonstrasi pemukim Zionis yang mendukung kelanjutan perjanjian pertukaran tahanan dengan gerakan perlawanan Palestina, Hamas.
-
Maraknya Kejahatan Rasis di Jerman
Jan 07, 2025 12:47Parstoday - Jerman mencatat lebih dari 33.000 kejahatan rasis pada tahun 2024, yang merupakan rekor yang belum pernah terjadi sebelumnya sejak awal penghitungan kejahatan tersebut pada tahun 2001.
-
Hari Anti-Kekerasan Terhadap Perempuan Harus Menyoroti Situasi Tragis Perempuan Gaza
Nov 27, 2024 10:58Tanggal 25 November diperingati sebagai Hari Anti-Kekerasan Terhadap Perempuan. Hari ini diperingati di seluruh dunia sementara perempuan di banyak negara masih berada di bawah penindasan dan kekerasan. Situasi ini menjadi sangat serius di zona perang seperti Gaza.
-
Mengapa Terjadi Eskalasi Kekerasan terhadap Muslim di Jerman?
Nov 04, 2024 11:30Tren anti-Islamis dan kekerasan terhadap umat Islam semakin meningkat di negara-negara Eropa, khususnya Jerman, sehingga statistik resmi menunjukkan bahwa suasana sosial di Jerman semakin bergejolak dan umat Islam juga semakin banyak mengalami kekerasan.
-
Mengapa Warga AS Khawatir akan Kemungkinan Terjadinya Perang Saudara Setelah Pemilu Presiden?
Okt 27, 2024 11:20Hasil survei menunjukkan bahwa sekitar seperempat warga Amerika khawatir akan kemungkinan terjadinya perang saudara di negara ini akibat friksi dan perpecahan politik. Menurut survei yang dilakukan oleh pusat jajak pendapat Yougov, sekitar 27%. orang Amerika khawatir akan kemungkinan terjadinya perang saudara di negara ini setelah setelah pemilihan umum presiden.
-
Eskalasi Kekerasan Politik Menjelang Pemilihan Umum Presiden AS
Okt 25, 2024 11:30Meskipun masih ada dua minggu lagi menuju pemilihan umum presiden tahun 2024 yang kontroversial dan menentukan, Amerika Serikat menyaksikan kasus-kasus baru kekerasan politik di antara para pendukung masing-masing kandidat, termasuk penyerangan terhadap satu sama lain oleh para pendukung kandidat dan penangkapan orang-orang bersenjata di dekat dengan kampanye pemilu Donald Trump.
-
Bahaya Diam Warga AS Saksikan Gedung Putih Mendukung Kejahatan Israel
May 09, 2024 15:35Sejarah mengajarkan kita bahwa Holocaust terjadi karena orang-orang mengikuti perintah dan dengan sengaja menutup mata atas kejahatan, di mana mereka juga berperan.