Pars Today
Pemimpin Besar Revolusi Islam Iran atau Rahbar dalam pertemuan dengan sejumlah ilmuwan berprestasi, pakar dan pejabat industri nuklir Iran menyebut industri nuklir sebagai kunci kemajuan Iran di berbagai bidang.
Perwakilan Republik Islam Iran di PBB, menyusul perilisan sejumlah laporan terkait kian dekatnya Iran dan AS mencapai kesepakatan sementara, menyatakan, tidak ada agenda mengenai kesepakatan sementara terkait JCPOA.
Para pemimpin negara-negara Grup Tujuh, G7, dalam pernyataan bersama mereka di akhir pertemuan Hiroshima, menegaskan bahwa JCPOA adalah solusi diplomatik terpenting untuk masalah nuklir Iran.
Surat kabar Amerika Serikat, mengklaim negara-negara Eropa, menekan Gedung Putih, untuk menghidupkan kembali diplomasi dengan Iran.
Penasihat Keamanan Nasional Amerika Serikat, menekankan urgensi penyelesaian masalah-masalah terkait program nuklir Iran, dengan mekanisme diplomatik.
Perkembangan di Iran dalam sepekan lalu diwarnai sejumlah isu penting, di antaranya pemulihan hubungan Republik Islam Iran dan Arab Saudi.
Dinamika di negara-negara Asia Barat pekan lalu diwarnai sejumlah isu penting, di antaranya, tercapainya kesepakatan antara Republik Islam Iran dan Arab Saudi.
Dirjen Badan Energi Atom Internasional, IAEA mengatakan, lawatan minggu lalu dirinya ke Iran sangat penting, dan menyebabkan dua pihak mencapai kesepahaman terkait masalah-masalah praktis.
Presiden Republik Islam Iran Sayid Ebrahim Raisi menerima kunjungan Direktur Jenderal Badan Energi Atom Internasional (IAEA) Rafael Grossi pada hari Sabtu, (4/3/2023). Dia tiba di Tehran sehari sebelumnya.
Menteri Luar Negeri Republik Islam Iran Hossein Amir Abdollahian menerima kunjungan Direktur Jenderal Badan Energi Atom Internasional Rafael Grossi.