-
Kemenlu Saudi: Kami Menolak Dikte AS
Okt 13, 2022 17:00Kementerian Luar Negeri Arab Saudi menanggapi statemen sejumlah pejabat Amerika Serikat termasuk Presiden Joe Biden. Menurutnya, Riyadh tidak akan menerima dikte dari mana pun.
-
OPEC+ Pangkas Produksi Sebesar 2 Juta Barel Per Hari
Okt 13, 2022 13:10OPEC+ telah memutuskan pemotongan besar-besaran dalam produksi minyak.
-
Biden: Bekerja Sama dengan Rusia, Saudi Harus Tanggung Akibatnya
Okt 12, 2022 16:57Presiden Amerika Serikat mengatakan, langkah Arab Saudi menurunkan produksi minyak dalam kerangka kerja sama dengan Rusia, akan berdampak pada hubungan Washington-Riyadh.
-
Rusia Dukung Keputusan OPEC Plus Turunkan Produksi Minyak
Okt 09, 2022 20:59Juru bicara pemerintah Rusia, menyebut sikap bertanggung jawab Organisasi Negara-Negara Pengekspor Minyak, OPEC dalam menurunkan produksi minyak sebagai kemenangan rasional dan logis.
-
Kubu Demokrat Minta AS Tarik Pasukan dari Saudi dan UEA
Okt 08, 2022 18:58Sejumlah anggota Parlemen Amerika Serikat dari Partai Demokrat mendesak Gedung Putih untuk menarik pasukan dari Arab Saudi dan Uni Emirat Arab, sebagai balasan atas keputusan OPEC Plus menurunkan volume produksi minyaknya hingga dua juta barel per hari.
-
Saudi: Penyebab Naiknya Harga BBM di AS Bukan Kami !
Okt 08, 2022 16:41Seorang pejabat senior Arab Saudi membantah tuduhan bahwa negaranya penyebab kenaikan harga Bahan Bakar Minyak di Amerika Serikat. Menurutnya, masalah ini disebabkan rendahnya kapasitas kilang minyak AS.
-
Venezuela Umumkan Kesiapan Pasok Kebutuhan Minyak Dunia
Sep 15, 2022 19:49Presiden Venezuela mengatakan negaranya dengan cadangan minyak mentah terbesar di dunia, siap memasok minyak dan gas ke pasar global dengan metode yang stabil dan aman.
-
Harga Minyak di Pasar Global Turun
Aug 31, 2022 18:19Penurunan harga minyak di pasar dunia mengalami tren penurunan hingga pukul 12.00 pada Rabu, 31 Agustus 2022 (waktu Tehran).
-
Harga Pasar di Pasar Minyak Dunia Turun
Aug 13, 2022 18:14Harga minyak turun pada hari kerja terakhir dalam seminggu di pasar global di bawah pengaruh laporan OPEC yang memprediksi penurunan pertumbuhan permintaan.
-
Sekjen OPEC: Iran Mainkan Peran Penting di Stabilitas Pasar Minyak
Aug 01, 2022 13:48Sekjen baru OPEC, Haitham al-Ghais menyebut Iran sebagai negara pendiri terpenting organisasi ini yang memainkan peran penting di stabilitas pasar minyak.