Pars Today
Ribuan warga Republik Islam Iran berpartisipasi dalam Pawai Arbain 1445 H. Mereka berjalan kaki dari Bundaran Imam Husein as di kota Tehran menuju ke Kota Rey dan Kompleks Haram Abdul Adhim Hasani, Rabu,(6/9/2023).
Ribuan orang berkumpul di pemakaman peringatan untuk memperingati 28 tahun pembantaian tahun 1995.
Dentang gong, tarian naga, dan anak-anak berkostum diarak di tiang pada hari Jumat (26/05/2023) menandai kembalinya Festival Bun ke pulau Cheung Chau di Hong Kong setelah tiga tahun absen akibat pandemi.
Menjelang digelarnya pawai bendera Rezim Zionis, media-media Israel, mengabarkan terjadinya ledakan sebuah kendaraan di kota Tel Aviv.
Hari ini, Jumat, 14 April 2023 atau tanggal 23 Ramadan 1444 H, warga Tehran mengikuti Pawai Akbar memperingati Hari Quds Internasional untuk mengungkapkan solidaritas dan dukungan kepada rakyat tertindas Palestina.
Seorang pendeta Inggris menekankan perlunya berpartisipasi dalam pawai Hari Quds Sedunia dan mendukung rakyat Palestina yang tertindas.
Selama tiga tahun berturut-turut, otoritas Jerman telah melarang pawai Hari Quds Sedunia di Berlin, yang dijadwalkan diadakan pada 15 April. Polisi Jerman mengumumkan bahwa hampir dua ribu orang diperkirakan akan berpartisipasi dalam pawai ini.
Presiden Republik Islam Iran, Sayid Ebrahim Raisi mengatakan, bangsa Iran melalui perjuangan heroiknya berhasil menggagalkan berbagai plot dominator.
Para aktivis berkostum berbaris di ibukota Inggris pada hari Sabtu (11/02/2023), menyerukan pembebasan pendiri WikiLeaks.
Deputi Koordinator Militer Iran mengatakan, pesan terbesar pawai HUT Kemenangan Revolusi Islam Iran ke-44 adalah bahwa Revolusi Islam punya tempat khusus di hati rakyat Iran.